Niat Puasa Muharram Awal Tahun Baru Islam dan Jadwal Pelaksanaan Puasa Tasu'a, Asyura, dan Ayyamul Bidh

- 1 Agustus 2022, 15:00 WIB
Ilustrasi puasa. Ketahui bacaan niat puasa Muharram awal tahun baru Islam dan jadwal pelaksanaan puasa Tasu'a, Asyura, dan Ayyamul Bidh.
Ilustrasi puasa. Ketahui bacaan niat puasa Muharram awal tahun baru Islam dan jadwal pelaksanaan puasa Tasu'a, Asyura, dan Ayyamul Bidh. /PIXABAY/pictavio

Baca Juga: Puasa Muharram Berapa Hari, Jatuh pada Tanggal Berapa 2022, Ini Bacaan Niat Puasa Muharram Lengkap

Jadwal Puasa Bulan Muharram

Puasa bulan Muharram terdapat beberapa jenis yakni dimulai dari puasa Muharram, Tasu'a, Asyura, dan Ayyamul Bidh. Berikut jadwal puasa bulan Muharram:

1. Puasa Muharram

Puasa sunnah Muharram boleh dilakukan mulai tanggal 1 Muharram 1444 H atau bertepatan dengan 30 Juli 2022. Puasa ini juga bisa dilakukan di pertengahan maupun akhir bulan Muharram.

2. Puasa Tasu'a: 9 Muharram 1444 H bertepatan dengan 7 Agustus 2022

3. Puasa Asyura: 10 Muharram 1444 H bertepatan dengan 8 Agustus 2022

4. Puasa Ayyamul Bidh:

- 13 Muharram 1444 H bertepatan dengan 11 Agustus 2022

- 14 Muharram 1444 H bertepatan dengan 12 Agustus 2022

Halaman:

Editor: Muhammad Suria


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah