Niat Puasa Muharram Awal Tahun Baru Islam dan Jadwal Pelaksanaan Puasa Tasu'a, Asyura, dan Ayyamul Bidh

- 1 Agustus 2022, 15:00 WIB
Ilustrasi puasa. Ketahui bacaan niat puasa Muharram awal tahun baru Islam dan jadwal pelaksanaan puasa Tasu'a, Asyura, dan Ayyamul Bidh.
Ilustrasi puasa. Ketahui bacaan niat puasa Muharram awal tahun baru Islam dan jadwal pelaksanaan puasa Tasu'a, Asyura, dan Ayyamul Bidh. /PIXABAY/pictavio

- 15 Muharram 1444 H bertepatan dengan 13 Agustus 2022

Baca Juga: Amalan Malam Kedua Bulan Muharram 1444 H di Tahun Baru Islam 2022 Sesuai Sunnah dan Kapan Puasa Asyura?

Baca Juga: Amalan Malam 1 Muharram 2022, Doa Awal Tahun Baru Islam 1444 Hijriyah dan Niat Puasa Asyura dan Tasua

Niat Puasa Bulan Muharram

1. Niat Puasa Muharram

Nawaitu shaumal Muharrami lillahi ta'ala.

Artinya: "Saya niat puasa Muharram karena Allah ta'ala."

2. Niat Puasa Tasu'a

Nawaitu sauma tasu'a sunnatal lillahi ta'ala.

Artinya: "Saya niat puasa sunnah Tasu'a, sunnah karena Allah ta'ala."

Halaman:

Editor: Muhammad Suria


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah