Tanda Orang Dapat BLT UMKM, BPUM 2022 Rp 600 Ribu Dibagikan ke 12 Juta Pelaku Usaha Mikro

- 5 Juni 2022, 06:05 WIB
Ilustrasi - Info tanda khusus bagi orang mendapatkan BLT UMKM. BPUM tahun 2022 sebesar Rp 600 ribu akan dibagikan ke 12 juta pelaku usaha mikro.
Ilustrasi - Info tanda khusus bagi orang mendapatkan BLT UMKM. BPUM tahun 2022 sebesar Rp 600 ribu akan dibagikan ke 12 juta pelaku usaha mikro. /Kolase tangkap layar: eform.bri.co.id dan banpresbpum.id

Informasi yang sudah diungkap pemerintah yaitu BLT UMKM akan diberikan ke sekitar 12 juta orang dengan nominal bantuan Rp 600 ribu per pelaku usaha.

Selain itu, pelaku usaha yang sudah mendapatkan Bantuan Tunai Pedagang Kaki Lima, Warung, dan Nelayan (BT PKLWN) tidak akan diberi BLT UMKM 2022.

Baca Juga: BLT 12,8 Juta UMKM 2022 Kapan Cair dan Tanggal Berapa? Cek Penerima BPUM Pakai NIK KTP di Eform BRI

Itulah info tanda khusus bagi orang mendapatkan BLT UMKM. BPUM tahun 2022 sebesar Rp 600 ribu akan dibagikan ke 12 juta pelaku usaha mikro.***

Halaman:

Editor: F Akbar


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah