Tidak Hanya Hangus Membakar, Ternyata Neraka Juga Bisa Dingin Membekukan: Ini Penjelasan Ustadz Adi Hidayat

- 30 Maret 2022, 13:33 WIB
Ilustrasi - Tidak hanya hangus membakar, ternyata neraka juga bisa dingin membekukan, ini penjelasan Ustadz Adi Hidayat.
Ilustrasi - Tidak hanya hangus membakar, ternyata neraka juga bisa dingin membekukan, ini penjelasan Ustadz Adi Hidayat. /Tangkap layar youtube.com/Adi Hidayat Official

Baca Juga: 5 Jalan Menuju Neraka Paling Banyak Diminati Menurut Surat Al Muddatstsir Ayat 42 hingga 47

Dalam neraka, manusia akan dibakar dengan api yang menyala. Api itu akan membakar sampai ke hati. Manusia yang masuk ke dalam neraka ini tidak dapat keluar, kecuali atas izin Allah SWT.

Ustadz Adi Hidayat menjelaskan tentang betapa mengerikan siksa neraka dan menerangkan bahwa selain hangus membakar, neraka juga dapat dingin hingga membekukan.

Penjelasan Ustadz Adi Hidayat disampaikan dalam video yang diunggah akun YouTube Adi Hidayat Official pada 27 Maret 2022.

Baca Juga: Doa Selamat Dunia Akhirat agar Terlindung dari Neraka dan Menghadapi Sakaratul Maut: Arab, Latin, dan Artinya

Orang-orang yang ingkar kepada Allah SWT bahkan setelah mereka diberi peringatan. Orang-orang tersebut perpotensi untuk ditarik ubun-ubunnya, kemudian dicelupkan ke dalam neraka.

Dalam neraka, mereka akan hangus setelah dicelupkan. Kemudian Allah akan menumbuhkan kembali anggota tubuh dan kulitnya, dan kembali di celupkan ke dalam neraka.

Neraka memiliki sifat yang paling umum yaitu membakar dan menghanguskan. Sifat yang membakar hangus ini yang disebut dengan Jahanam. Jahanam merupakan tingkatan neraka yang paling tinggi, dan yang paling rendah adalah Hawiyah.

Baca Juga: Ustadzah Oki Setiana Dewi Ungkap Jalan Pintas agar Istri Dapat Masuk Surga

Lawan dari sifat neraka yang membakar dan memhanguskan adalah sifat dingin hingga membekukan. Sifat dingin ini dapat membekukan hingga orang-organ dalam tubuh. Sifat dingin yang membekukan di sebut Zamharirah atau Zamharir.

Halaman:

Editor: Muhammad Suria


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x