UMKM Cek Namamu di Sini, BLT Rp3 Juta Cair ke Rekening Tanpa Terdaftar BPUM pada Eform BRI dan BNI

- 23 Maret 2022, 04:30 WIB
UMKM cek namamu di sini, BLT Rp3 juta cair ke rekening tanpa terdaftar BPUM pada Eform BRI dan BNI.
UMKM cek namamu di sini, BLT Rp3 juta cair ke rekening tanpa terdaftar BPUM pada Eform BRI dan BNI. /Kolase tangkap layar: eform.bri.co.id dan banpresbpum.id

BERITA DIY - UMKM bisa cek namanya di link berikut. Jika terdaftar, BLT Rp3 juta cair ke rekening tanpa terdaftar program BPUM yang dicek pada Eform BRI dan BNI.

BLT Rp3 juta ini memang berbeda dengan BPUM yang diberikan pada 2020 dan 2021. 

Pelaku UMKM yang bisa mendapatkan BLT Rp3 juta ini disyaratkan berasal dari keluarga prasejahtera dan terdaftar pada DTKS Kemensos.

Baca Juga: Link Daftar BLT yang Bisa Didapat UMKM, Rp2,4 Juta Cair di Maret 2022 Tanpa Terdaftar Banpres BPUM BRI dan BNI

Pemerintah menyalurkan BLT tersebut melalui program keluarga harapan (PKH), yang dibuat untuk meningkatkan kesejahteraan masyarakat.

Berbeda dengan bantuan lainnya, BLT pada PKH ini diberikan menyesuaikan kondiri keluarga penerima.

Ada tujuh kategori bantuan yang diberikan, namun dalam setiap keluarga maksimal empat kategori dengan nominal tertinggi Rp10,8 juta. Berikut rinciannya:

Baca Juga: BLT Untuk Modal UMKM Tahun 2022 Kapan Cair? Valid dari Pemerintah Bisa Cair Rp2,55 Juta per Orang

1. Kategori Ibu Hamil/Nifas: Rp 3.000.000.

Halaman:

Editor: F Akbar


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x