Bukan Paling Cepat Daftar, Tapi 5 Hal Ini yang Jamin Lolos atau Tidak Seleksi Kartu Prakerja Gelombang 23

- 19 Februari 2022, 04:30 WIB
Bukan paling cepat daftar, tapi ada 5 hal yang jamin lolos atau tidak Kartu Prakerja gelombang 23.
Bukan paling cepat daftar, tapi ada 5 hal yang jamin lolos atau tidak Kartu Prakerja gelombang 23. /Tangkap layar: prakerja.go.id

Baca Juga: 4 Hal yang Wajib Ada Saat Daftar Kartu Prakerja Gelombang 23, Simak Ciri-Ciri Lolos

Baca Juga: 2 Hal Penting agar Bisa Ikut Kartu Prakerja Gelombang 23 yang Dibuka untuk 500 Peserta Dapat Rp 3,55 Juta

Baca Juga: Data Tak Ditemukan di cekbansos.kemensos.go.id Bisa Dapat Bansos Sembako BPNT Rp2,4 juta, Daftar Kesini

Jika menengok 22 gelombang sebelumnya, peserta Kartu Prakerja terpilih mendapat bantuan dana Rp 1 juta khusus untuk pelatihan.

Kemudian, peserta Kartu Prakerja juga mendapat insentif tunai Rp 2,4 juta dan isentif survei Rp 150 ribu,

Tertarik menjadi peserta Kartu Prakerja gelombang 23? Simak 5 hal yang menjamin lolos atau tidak berikut ini:

Baca Juga: Login www.prakerja.go.id Gelombang 23 Terbaru 2022 Lengkap dengan Cara dan Syarat Daftar Kartu Prakerja

1. Mendaftar di link yang benar

Hal pertama yang menentukan lolos Kartu Prakerja yakni mendaftar di link yang benar. Pendaftaran Kartu Prakerja gelombang 23 hanya dibuka pada satu link resmi, yakni prakerja.go.id.

Langkah mengikuti Kartu Prakerja gelombang 23 yaitu sebagai berikut:

Halaman:

Editor: F Akbar


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah