BSU Rp1 Juta Tidak Ditransfer ke 8 Pekerja Ini: Penerima Subsidi Gaji Oktober Ditambah 1,6 Juta Orang

- 28 Oktober 2021, 16:22 WIB
ILUSTRASI: Sebanyak 8 pekerja dipastikan tidak ditransfer Subsidi Gaji Rp1 juta, kuota BSU Oktober ditambah 1,6 juta penerima.
ILUSTRASI: Sebanyak 8 pekerja dipastikan tidak ditransfer Subsidi Gaji Rp1 juta, kuota BSU Oktober ditambah 1,6 juta penerima. /PIXABAY/ Peggy_Marco

Baca Juga: Tinggal 3 Hari Lagi Batas BSU Tahap 5 Cair, Segera Login Link BPJS Ketenagakerjaan untuk Cek BLT Subsidi Gaji

  1. Rekening pekerja pasif
  2. Rekening pekerja tidak valid
  3. Rekening pekerja sudah tutup
  4. Rekening pekerja sudah dibekukan
  5. Penerima bansos PKH
  6. Penerima Kartu Prakerja
  7. Penerima BPUM
  8. Pekerja di sektor pendidikan atau kesehatan

Bagi pekerja yang memiliki masalah pada rekening yang dimiliki, seperti rekening pasif, tidak valid, sudah tutup, atau sudah dibekukan dapat konsultasi dengan pihak HRD untuk pembuatan rekening kolektif (Burekol).

Burekol dapat dilakukan jika pekerja sudah terbukti lolos dan dapat BSU Rp1 juta, namun tidak memiliki rekening di salah satu Bank Himbara (Himpunan Bank Negara) atau memiliki masalah pada rekening yang dimiliki.

Baca Juga: Penyebab Pekerja Gagal Dapat Bantuan Subsidi Upah 2021, Cek Penerima BSU di kemnaker.go.id

Perlu diketahui bahwa BSU Rp1 juta hanya bisa dicairkan jika setelah ditransfer, rekening harus diaktivasi sebelum tanggal 15 Desember 2021.***

Halaman:

Editor: Mufit Apriliani


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x