Vaksin Gotong Royong: Harga per Dosis, Jenis, dan Jadwal Pelaksanaan Vaksinasi

- 15 Mei 2021, 10:12 WIB
ILUSTRASI vaksinasi atau suntik vaksin Covid-19. Vaksin Gotong Royong: Harga per Dosis, Jenis, dan Jadwal Pelaksanaan Vaksinasi .
ILUSTRASI vaksinasi atau suntik vaksin Covid-19. Vaksin Gotong Royong: Harga per Dosis, Jenis, dan Jadwal Pelaksanaan Vaksinasi . /Pixabay/geralt

Kontrak pengadaan vaksin Sinophram sendiri telah diteken Pemerintah sebanyak 7,5 juta dosis, dengan jumlah vaksin yang tersedia mencapai 500 ribu dosis. Sedangkan vaksin Cansino akan disiapkan 5 juta dosis.

Airlangga juga berharap vaksinasi dengan vaksin gotong royong sudah bisa dilaksanakan akhir Mei 2021.

Baca Juga: Lama Tak Terdengar Kabarnya, Mantan Ketum Golkar Aburizal Bakrie Sebut Sudah Divaksin dengan Vaksin Nusantara

"Tentunya vaksin gotong royong diharapkan sudah bisa dilaksanakan pada akhir Mei ini," kata Airlangga.

BPOM telah mengeluarkan izin penggunaan darurat (Emergency Use Authorization/EUA) untuk kedua merek vaksin tersebut, serta telah mendapatkan sertifikasi halal dari Majelis Ulama Indonesia.

"Kemudian ini juga sudah peroleh sertifikasi, baik dari BPOM atau dari MUI," kata Airlangga yang juga Ketua Komite Penanganan Covid-19 dan Pemulihan Ekonomi Nasional.***

Halaman:

Editor: Muhammad Suria

Sumber: ANTARA


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah