Terbaru! Daftar Channel dan Frekuensi TV Digital Lengkap RCTI, TransTV, ANTV, dan SCTV

- 5 November 2022, 12:00 WIB
Ilustrasi - Daftar Channel dan Frekuensi TV Digital Lengkap RCTI, TransTV, ANTV, SCTV
Ilustrasi - Daftar Channel dan Frekuensi TV Digital Lengkap RCTI, TransTV, ANTV, SCTV /PIXABAY/mohamed_hassan

BERITA DIY - Terbaru, berikut daftar channel dan frekuensi TV digital lengkap mulai dari stasiun TV RCTI, TransTV, ANTV hingga SCTV.

Penghentian siaran TV analog telah dilakukan oleh Kominfo, selanjutnya masyarakat kini dapat menikmati siaran TV digital yang jauh lebih baik dari TV analog.

Perpindahan TV analog ke TV digital ini menimbulkan pertanyaan bagi sejumlah masyarakat terkait channnel dan frekuensi TV Digital.

Beberapa masyarakat mengeluhkan channel stasiun TV kesayangan mereka yang tidak bisa tersedia seperti RCTI, TransTV, ANTV dan SCTV.

Baca Juga: Harga Set Top Box TV Digital Bersertifikat, 15 Perangkat Direkomendasikan Kominfo: Dibadrol Mulai Rp100 Ribuan

Jika saluran stasiun TV tersebut belum tersedia, maka masyarakat dapat mencari saluran TV secara manual.

Selain itu, pastikan TV Anda sudah mendukung sinyal TV digital yaitu dibekali degan fitu DVB-T2.

Jika belum dibekali dengan fitur tersebut maka Anda membutuhkan untuk pasang Set Top Box untuk bisa menikmati layanan TV Digital.

Setelah memasang Set Top Box, Anda dapat mencari saluran, channel dan frekuensi TV digital.

Halaman:

Editor: Sani Charonni


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x