Cara Daftar Internet Banking BRI Lewat HP dan ATM, serta Syarat Aktivasi

- 1 Februari 2022, 10:55 WIB
Aplikasi BRImo. Simak cara daftar Internet Banking BRI mudah lewat HP dan ATM, serta syarat aktivasi untuk memudahkan transaksi dimanapun dan kapanpun.
Aplikasi BRImo. Simak cara daftar Internet Banking BRI mudah lewat HP dan ATM, serta syarat aktivasi untuk memudahkan transaksi dimanapun dan kapanpun. /Tangkap layar aplikasi BRImo

- Memiliki alamat e-mail yang aktif untuk menerima email notifikasi transaksi internet banking BRI.

- Merupakan nasabah tabungan BRI (BritAma, BritAma Junio, atau Simpedes) yang memiliki kartu ATM BRI dalam status aktif.

- Membawa buku rekening tabungan BRI

- Menunjukkan kartu identitas diri, seperti SIM, KTP atau paspor

- Mengisi formulir pendaftaran aplikasi internet banking BRI

Baca Juga: Cara Daftar Internet Banking BRI Lewat HP, Bisakah Tanpa Harus ke ATM? Simak Langkah Bikin M-Banking

Cara Daftar Internet Banking BRI Lewat HP 

- Unduh aplikasi BRImo di PlayStore

- Kemudian install BRImo sesuai petunjuk yang berlaku. Setujui beberapa syarat pemasangan aplikasi sesuai yang diminta.

- Jika aplikasi sudah terinstal, buka sampai halaman depan. Pada halaman tersebut ada tampilan login untuk pengguna lama dan pendaftaran akun baru untuk pengguna yang belum memiliki akun.

Halaman:

Editor: Muhammad Suria


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x