Kronologi Kasus Rasis Vinicius Junior dan Daftar Pemain yang Alami Polemik Rasial di La Liga Spanyol

- 27 Mei 2023, 06:45 WIB
Pemain Real Madrid, Vinicius Junio - Kasus rasisme yang menimpa Vinicius Jr berhasil menjadi pusat perhatian public. Salah satu perhatian muncul dari media tersohor Amerika Seri
Pemain Real Madrid, Vinicius Junio - Kasus rasisme yang menimpa Vinicius Jr berhasil menjadi pusat perhatian public. Salah satu perhatian muncul dari media tersohor Amerika Seri /REUTERS/Carl Recine

Dikutip BERITA DIY melalui The Sporting News dijelaskan bahwa secara resmi kasus rasis yang menimpa Vinicius Jr telah dilaporkan meskipun kasus yang lainnya disebut tidak cukup bukti.

Baca Juga: Daftar Tim Lolos Liga Champion 2023-2024: Tim Mana Saja yang Gagal dan Ini Peluang Liverpool ke UCL

Vinicius adalah pemain terbaru yang menjadi korban pelecehan rasial. Selain Vinicius, sebelumnya Samuel Eto'o dan Dani Alves juga pernah menjadi sasaran selama mereka berada di Barcelona.

Kronologi Kasus Rasis Vinicius Jr

Vinicius adalah pemain sepak bola yang sering mendapatkan perlakuan dan tindakan rasis dari suporter-suporter di tanah Spanyol.

Dilansir Berita DIY melalu ANTARA, tercatat semenjak tahun 2021, pemain tim nasional Brazil itu telah menerima sepuluh kali tindakan rasial di seluruh kompetisi Spanyol.

Namun, kali ini, Vincius Junior terus saja diteriaki kata-kata rasial oleh para suporter Valencia saat bermain di stadion Mestalla, Valencia.

Baca Juga: Prediksi Skor Sampdoria vs Sassuolo Liga Italia Seria A : Cek Starting Line Up hingga Head to head di Sini

Dengan adanya perlakuan rasial tersebut, Vinicius Jr mengatakan La Liga adalah tempatnya orang-orang rasis.

Halaman:

Editor: Muhammad Suria


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah