Contoh Judul PKM Kewirausahaan yang Berpotensi Lolos ke PIMNAS

- 4 Januari 2023, 17:40 WIB
Ilustrasi - Contoh judul PKM kewirausahaan yang berpotensi lolos PIMNAS.
Ilustrasi - Contoh judul PKM kewirausahaan yang berpotensi lolos PIMNAS. /PIXABAY/ Elf-Moondance

BERITA DIY - Simak beberapa contoh judul PKM Kewirausahaan yang berptensi lolos ke PIMNAS lengkap daftar judul yang telah didanai oleh Kemendikbud tahun 2022.

Program Kreativitas Mahasiswa (PKM) dan Pekan Imliah Mahasiswa Nasional (PIMNAS) tentunya bukan menjadi istilah yang asing bagi masyarakat di Indonesia.

Banyak mahasiswa yang berlomba-lomba untuk membuat PKM yang inovatif untuk kemudian mengikuti ajang bergensi PIMNAS.

Namun mungkin sebagian mahasiswa yang memiliki mimpi tersebut kesulitan dalam menentukan judul PKM apa yang akan diajukan sehingga mereka bisa masuk ke PIMNAS. Berikut beberapa contoh judul yang bisa dijadikan referensi.

Baca Juga: Contoh PKM RSH 2022 dan Judul Lolos Pimnas Dilengkapi Link PDF Ketentuan Agar Lolos dapat Rp 7 Juta

Sebelum cek apa saja judul PKM yang berpotensi masuk ke PIMNAS, ketahui lebih dulu apa PKM dan PIMNAS berikut ini.

PKM merupakan salah satu program Kemendikbud RI sebagai wujud implementasi Tridharma Perguruan Tinggi dan mengakomodasi ide kratif dan inovatif dari mahasiswa.

Pada tahun 2022 sebanyak 1.783 judul PKM telah berhasil meraih pendanaan dan 469 judul meraih insentif inovasi dan produk PKM.

Lebih lanjut sebanyak 374 judul diundang oleh Kemendikbud RI untuk mengikuti PIMNAS yang bertempat di Universitas Muhammadiyah Malang.

Halaman:

Editor: Sani Charonni


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x