Nilai Passing Grade Seleksi PPPK Tenaga Kesehatan 2022: Tes Kompetensi Teknis, Manajerial, hingga Wawancara

- 14 Desember 2022, 17:30 WIB
Ilustrasi - Persiapkan diri ikuti seleksi PPPK 2022, cek nilai passing grade untuk tes kompetensi teknis, manajerial, sampai tes kompetensi wawancara.
Ilustrasi - Persiapkan diri ikuti seleksi PPPK 2022, cek nilai passing grade untuk tes kompetensi teknis, manajerial, sampai tes kompetensi wawancara. /Tangkap layar bkn.go.id

2. Tes seleksi kompetensi manajerial: 130 dengan nilai kumulatif maksimal 2022

3. Tes seleksi kompetensi sosial kultural: 130 dengan nilai kumulatif maksimal 2022

Baca Juga: Siap-siap, Menpan RB Prioritaskan Tenaga Honorer Ini di Rekrutmen ASN 2023, CPNS atau PPPK?

4. Tes seleksi kompetensi wawancara: 34 dengan nilai kumulatif maksimal 40

5. Total nilai passing grade semua jenis tes: 690

Perlu diketahui, nilai passing grade seleksi PPPK tenaga kesehatan 2022 tersebut di atas berbeda dengan seleksi CPNS 2022.

Adapun proses seleksi PPPK tenaga kesehatan 2022 telah dimulai sejak 6 Desember 2022 silam dan akan berakhir pada 19 Desember 2022 mendatang.

Baca Juga: Kabar Baik, Ini Daftar Tunjangan buat Guru PPPK Sertifikasi Tahun 2023, Guru Non Sertifikasi Dapat?

Mengenai lokasi pelaksanaan seleksi kompetensi, BKN telah menyediakan 132 titik di berbagai daerah, termasuk kantor BKN Pusat sendiri.

Sebagi contoh, wilayah Kabupaten Kulon Progo, DI Yogyakarta akan mengambil lokasi Poltekkes Kemenkes Yogyakarta, sebagaimana dikutip dari website resmi BKPP Kulon Progo.

Halaman:

Editor: Muhammad Suria


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x