Cara Cek PIP Kemdikbud  2024 Lewat HP Online dengan NIK Siswa SD, SMP, SMA Berciri Ini Dapat Rp 1,8 Juta 

- 29 Juni 2024, 16:25 WIB
Cara cek PIP Kemdikbud 2024 secara online lewat HP. Ketahui siswa berciri-ciri ini akan dapat Rp 1,8 juta dari pemerintah.
Cara cek PIP Kemdikbud 2024 secara online lewat HP. Ketahui siswa berciri-ciri ini akan dapat Rp 1,8 juta dari pemerintah. /Tangkap layar pip.kemendikbud.go.id.

BERITA DIY - Ketahui di sini cara cek PIP dari Kemdikbud 2024 lewat HP secara online dengan NIK. Siswa SD, SMP, SMA dengan ciri-ciri ini akan dapat Rp 1,8 juta dari pemerintah. Cek selengkapnya di sini. 

Bantuan PIP menjadi salah satu bantuan yang ditunggu oleh siswa di Indonesia. Pasalnya, dengan bantuan ini memungkinkan para siswa untuk mendapatkan sejumlah uang tunai yang disesuaikan dengan masing-masing jenjang. 

Namun, memang tidak semua siswa bisa memperoleh bantuan PIP ini. Siswa yang berhak memperolehnya adalah yang terdaftar di DTKS Kementerian Sosial. 

Pada dasarnya, bantuan PIP ini memang diperuntukkan bagi siswa yang berasal dari kalangan miskin atau tidak mampu. 

Baca Juga: Uang Rp 1,8 Juta Cair untuk Siswa SD, SMP, SMA/SMK dengan NIK NISN Ini, Tarik PIP Kemdikbud 2024 ke Saldo Dana

Adanya bantuan ini wujud pemerintah untuk memberikan kesempatan yang sama yakni untuk menuntaskan wajib belajar 6 tahun bagi para siswa tersebut. 

Bantuan PIP untuk jenjang SD dan SMP akan disalurkan lewat Bank BRI. Sementara penyaluran dari Bank BNI untuk siswa SMA. 

Sedangkan, untuk wilayah Aceh, bantuan PIP yang ditujukan untuk SD, SMP, dan SMA akan dicairkan lewat Bank BSI. 

Bagi beberapa daerah, pencairan dana PIP ini memang sudah dilakukan. Hal yang perlu digaris bawahi adalah, pencairan dana PIP ini akan dilakukan secara bertahap. 

Halaman:

Editor: Muhammad Suria


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah