Bawa SURAT INI dan Cairkan PKH Tahap 2 Rp750.000 ke Sini, Cek Status Pencairan via Online di Mana?

- 15 Mei 2024, 15:53 WIB
ILUSTRASI: Bawa surat ini untuk pencairan PKH tahap 2 Rp750 ribu ke kantor pos.
ILUSTRASI: Bawa surat ini untuk pencairan PKH tahap 2 Rp750 ribu ke kantor pos. /Pexels.com/@Cytonn Photography

- Tahap 2: April - Juni

- Tahap 3: Juli - September

- Tahap 4: Oktober - Desember

Sedangkan untuk pencairan dilakukan melalui transfer ke rekening KKS atau kartu merah putih masing - masing penerima manfaat.

Jika tidak memiliki kartu merah putih, maka masyarakat yang terdaftar ke dalam penerima manfaat dapat melakukan pencairan ke Kantor Pos.

Baca Juga: Jangan Bertanya Kapan PKH 2024 Cair, Cek di cekbansos.kemensos.go.id Ketahui Data Penerima Bansos Kemensos

Syarat Pencairan PKH Tahap 2 Tahun 2024 di Kantor Pos 

Sebelum melakukan pencairan PKH ke Kantor Pos, nantinya pihak kelurahan atau kecamatan akan menghubungi untuk pengambilan maupun pengantaran surat undangan.

Surat tersebut dapat di-bawa ke Kantor Pos sebagai syarat pencairan PKH tahap 2 tahun 2024. Syarat berkas yang dapat dibawa di antaranya:

- KTP Asli

Halaman:

Editor: Mufit Apriliani


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah