BLT Rp 600 Ribu Kapan Cair Lagi di 2024? Cek Kategori Penerima Bansos Terbaru Pemerintah Pengganti BLT El Nino

- 5 Februari 2024, 17:38 WIB
Ilustrasi - BLT Rp 600 ribu kapan cair lagi di 2024? Segera cek kategori penerima bansos terbaru dari pemerintah pengganti BLT El Nino.
Ilustrasi - BLT Rp 600 ribu kapan cair lagi di 2024? Segera cek kategori penerima bansos terbaru dari pemerintah pengganti BLT El Nino. /PIXABAY/Ekoanug

BERITA DIY - Simak info BLT Rp 600 ribu kapan cair lagi di 2024? Segera cek kategori penerima bansos terbaru dari pemerintah pengganti BLT El Nino.

Kabar gembira, pemerintah kembali berencara akan membagikan bantuan uang tunai atau BLT kepada masyarakat.

Penyaluran BLT tersebut merupakan program bantuan sosial atau bansos terbaru dari pemerintah.

Sebagaimana dilansir dari antaranews.com, BLT yang akan diberikan kali ini merupakan pengganti dari BLT El Nino.

Baca Juga: SELAMAT BLT Pengganti El Nino Rp 600.000 Siap Disalurkan, CAIR Hingga Maret 2024: Cek Kategori Penerima

Untuk besaran BLT yang diberikan pun juga sama dengan BLT El Nino yaitu Rp 200 ribu per bulan hanya saja penyaluran dilakukan selama 3 bulan.

Namun meski untuk 3 bulan yaitu Januari, Februari, hingga Maret, BLT tersebut akan cair sekaligus dengan total Rp 600 ribu.

Lantas kapan BLT Rp 600 ribu dari bansos terbaru dari pemerintah tersebut akan cair di tahun 2024 ini?

Sebelumnya perlu diketahui juga bahwa program bansos kali ini akan cair kepada 18,8 juta keluarga penerima manfaat (KPM).

Halaman:

Editor: Muhammad Suria


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x