Cara Cek KJP Plus 2023 Secara Online Lewat HP, Lihat Status Penerimaan KJP Jakarta Uang Bantuan Cair Hari Ini

- 2 Desember 2023, 11:40 WIB
Ilustrasi- KJP cair di rekening bank DKI, cara cek KJP Plus 2023 secara online lewat HP kjp.jakarta.go.id, lihat status penerimaan KJP Jakarta uang bantuan cair hari ini.
Ilustrasi- KJP cair di rekening bank DKI, cara cek KJP Plus 2023 secara online lewat HP kjp.jakarta.go.id, lihat status penerimaan KJP Jakarta uang bantuan cair hari ini. /Tangkap layar Instagram.com/@upt.p4op

Baca Juga: Kriteria Penerima KJP Plus Tahap 2 2023, Ini Langkah Verifikasi Ulang dan Cara Cek Status Penerimaan Bantuan

Cara Cek Status KJP Plus 2023

1. Masuk pada laman kjp.jakarta.go.id

2. Pilih menu "Periksa Status Penerimaan KJP"

3. Input NIK siswa sekolah

4. Pilih "Tahun" dan "Tahap Penyaluran"

5. Klik "Cek"

6. Informaso terkait status penerimaan KJP Plus akan muncul pada layar HP

Apabila siswa mendapati status "Diterima" pada KJP Plus Jakarta, maka status penerimaan masih aktif dan akan mendapatkan bantuan yang cair mulai hari ini.

Sedangkan jika status "Tidak", maka bantuan KJP Plus siswa sudah tidak aktif lagi, dan siswa tidak akan mendapatkan bantuan pada bulan ini.

Sementara jika "Data Tidak Ditemukan" artinya data siswa sekolah belum tercatut dalam sistem DTKS milik pemerintah provinsi Jakarta.

Halaman:

Editor: F Akbar


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x