Gampang! Begini Cara Pinjam Uang di Shopee Hingga Rp12 Juta Cair ke Rekening, Ini Syarat Ajukan Pinjaman

- 26 Mei 2023, 21:00 WIB
Cara pinjam uang di Shopee, ini syarat ajukan pinjman di Spinjam hingga limit Rp12 juta cair ke rekening.
Cara pinjam uang di Shopee, ini syarat ajukan pinjman di Spinjam hingga limit Rp12 juta cair ke rekening. /Tangkap layar Aplikasi Shopee

Sebut saja GoPay Pinjam yang memberikan pinjaman uang hingga limit Rp15 juta dengan bunga 2,21 persen belum termasuk biaya layanan.

Sedangkan Shopee Pinjam atau Spinjam memberikan pinjaman uang dengan limit hingga Rp12 juta dan bunga 1,95 persen per bulan.

Pinjam uang melalui Spinjam ini berbeda dengan Shopee PayLater, pinjaman uang dari SPinjam akan masuk ke rekneing dengan tenor pembayaran 3 hingga 12 bulan.

 

Baca Juga: Syarat Pinjaman Online BPJS Ketenagakerjaan 2023 hingga Rp25 Juta, Apakah Pengajuan Masih Dibuka? Ini Caranya

Bagi Anda yang tertarik untuk pinjam uang di Shopee bisa mengecek syarat pinjam uang di Spinjam berikut ini.

Syarat Pinjam Uang di Shopee Pinjam atau SPinjam

Dilansir dari laman shopee.co.id, syarat ajukan pinjaman di Shopee Pinjam atau SPinjam cukuplah mudah yaitu sebagai berikut.

 

Halaman:

Editor: Sani Charonni


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x