Cairkan BLT UMKM Rp600 Ribu dan Cek Daftar Penerima BPUM 2022 Login eform.bri.co.id Pakai KTP

- 16 Desember 2022, 05:05 WIB
BLT UMKM Rp600 ribu bisa dicairkan dengan sebelumnya cek daftar penerima BPUM 2022 login eform.bri.co.id pakai KTP.
BLT UMKM Rp600 ribu bisa dicairkan dengan sebelumnya cek daftar penerima BPUM 2022 login eform.bri.co.id pakai KTP. /EmAji on Pixabay/Pixabay/EmAji

BERITA DIY - Selamat, cairkan BLT UMKM Rp600 ribu dan cek daftar penerima BPUM 2022 login eform.bri.co.id pakai KTP.

Pelaku usaha mikro masih menantikan penyaluran BLT UMKM senilai Rp600 ribu pada Desember 2022.

Sebab BPUM dijanjikan Pemerintah akan disalurkan kepada enam juta UMKM pada tahun 2022 ini.

Namun, mendekati akhir tahun 2022, BLT UMKM Rp600 ribu tak kunjung dicairkan oleh pihak terkait.

Baca Juga: Input NIK KTP ke Link BPUM Desember 2022 Ini untuk Cek Penerima BLT UMKM, Ternyata Ini Tanda Penerima Bantuan

Selain itu, belum ada informasi mengenai cara cek daftar penerima BPUM 2022.

Adapun jika berkaca pada BPUM 2020 dan 2021, pemerintah bersama BRI dan BNI selaku dua bank penyalur bantuan, menyediakan laman untuk mengakses daftar penerima BLT UMKM secara mudah dan mandiri yang bisa dilakukan tanpa perlu mendatangi kantor cabang BRI.

Untuk dapat mengetahui daftar penerima BLT UMKM Rp600 ribu masyarakat bisa mengakses link eform.bri.co.id dan banpresbpum.id dengan cara login kemudian masukan NIK KTP pada kolom yang disediakan.

NIK KTP yang terdaftar pada sistem eform.bri.co.id ialah penerima BPUM atau BLT UMKM.

Halaman:

Editor: Muhammad Suria


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x