Syarat KUR Mandiri 2022 Tanpa Jaminan, Bunga, dan Cara Mengajukan Pinjaman Rp 10 Juta - Rp 500 Juta

- 7 Oktober 2022, 16:12 WIB
Syarat KUR Mandiri 2022 tanpa jaminan lengkap dengan suku bunga, hingga cara mengajukan pinjaman Rp 10 juta hingga Rp 500 juta.
Syarat KUR Mandiri 2022 tanpa jaminan lengkap dengan suku bunga, hingga cara mengajukan pinjaman Rp 10 juta hingga Rp 500 juta. /Yumi Karasuma/Portal Purwokerto

BERITA DIY - Simak syarat KUR Mandiri 2022 tanpa jaminan lengkap dengan suku bunga, hingga cara mengajukan pinjaman Rp 10 juta hingga Rp 500 juta.

Bank Mandiri memiili sejumlah produk kredit usaha rakyat atau KUR dengan syarat, batasan jumlah maksimal pinjaman, jaminan atau agunan, hingga persyaratan berkas yang berbeda dibandingkan bank lain.

Ada lima jenis pinjaman KUR Mandiri, yakni super mikro, mikro, kecil, penempatan TKI, dan kredit khusus.

Masing-masing jenis KUR Mandiri 2022 memiliki syarat, suku bunga, jaminan atau agunan, serta maksimal pinjaman dan tempo pelunasan.

Baca Juga: Syarat Pinjaman KUR BRI 2022 Tanpa Jaminan: Berapa Bunga, Cician, dan Cara Mengajukan Offline dan Online

Sebagai contoh, maksimal pinjaman terkecil, hanya Rp 10 juta bisa diakses di KUR Mandiri 2022 super mikro. Sedangkan yang terbesar, maksimal Rp 500 juta bisa diakses di pinjaman KUR Mandiri Khusus.

Dikutip dari laman resmi bankmandiri.co.id, kelima jenis kUR Mandiri 2022 tersebut tidak mencantumkan jenis agunan atau jaminan.

Masyarakat yang ingin mengakses informasi lebih lanjut soal KUR Mandiri 2022 tanpa jaminan bisa menghubungi kantor bank terdekat.

Berikut beberapa kelebihan KUR Mandiri 2022:

Halaman:

Editor: Iman Fakhrudin


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x