Cek Bansos PKH Tahap 4 2022 Online Pakai HP, BLT Kemensos Ibu Hamil dan Balita Cair hingga Akhir Desember 2022

- 30 September 2022, 10:30 WIB
Ilustrasi. Cek bansos PKH tahap 4 2022 secara online pakai HP di cekbansos.kemensos.go.id, BLT Kemensos kategori ibu hamil dan balita masih cair hingga akhir Desember 2022.
Ilustrasi. Cek bansos PKH tahap 4 2022 secara online pakai HP di cekbansos.kemensos.go.id, BLT Kemensos kategori ibu hamil dan balita masih cair hingga akhir Desember 2022. /Pixabay/iqbalnuril

Masyarakat bisa melaporkan di nomor telepon 171 apabila terjadi penyaluran bansos yang salah sasaran.

Baca Juga: Jadwal PKH Tahap 4 Cair ke Pelajar SD SMP SMA, Balita dan Ibu Hamil, Penerima Bersyarat Dapat Bansos Rp 3 Juta

Untuk masyarakat yang telah terdaftar di DTKS Kemensos, segera akses cekbansos.kemensos.go.id untuk cek nama penerima.

Berikut cara cek nama penerima bansos PKH tahap 4 2022 bulan Oktober lewat laman cekbansos.kemensos.go.id:

- Siapkan HP dan KTP untuk proses cek bansos

- Akses cekbansos.kemensos.go.id atau klik di sini.

- Pilih wilayah domisili calon penerima (provinsi, kabupaten/kota, kecamatan, hingga desa/kelurahan)

- Masukkan nama lengkap sesuaikan dengan yang tertera KTP

Baca Juga: Balita Dapat PKH Tahap 4 Cair Oktober 2022, Ini Link Cek Nama Penerima Bansos Rp 750 Ribu

- Masukkan 8 huruf kode untuk proses verifikasi

Halaman:

Editor: Iman Fakhrudin


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x