Pendaftaran Jadi Penerima BLT BBM Masih Dibuka! Ini Syarat dan Cara Daftar Lewat Aplikasi Ini

- 19 September 2022, 11:00 WIB
Ketahui syarat dan cara daftar penerima BLT BBM di aplikasi cek bansos.
Ketahui syarat dan cara daftar penerima BLT BBM di aplikasi cek bansos. /Tangkap layar Instagram.com/@kemensosri

BERITA DIY - Inilah cara daftar jadi penerima BLT BBM yang masih dibuka lengkap dengan syarat yang dapat dipenuhi terlebih dahulu sebelum mendapatkan dana hingga Rp 600 ribu.

BLT BBM menjadi salah satu program bantuan sosial yang digulirkan oleh pemerintah kepada masyarakat yang menjadi penerima mulai pada September 2022 kali ini.

Hadirnya program bantuan BLT BBM yang mulai disalurkan pada September 2022 kali ini diketahui merupakan penyaluran yang dilakukan untuk sejumlah penerima pada tahap 1.

Proses penyaluran pada tahap 1 unuk BLT BBM sendiri juga merapel atau menggabungkan jumlah dana yang akan didapatkan, sehingga akan mendapat Rp 300 ribu dalam 1 kali pencairan.

Baca Juga: Cukup Pakai KTP Dapat Rp300 Ribu, Login cekbansos.kemensos.go.id di HP Cek Penerima BLT BBM 2022 September

Sedangkan mengenai apa itu BLT BBM sendiri diketahui bahwa merupakan dana bantuan sosial yang berdasarkan pada pengalihan subsidi yang sebelumnya dialokasikan untuk BBM.

Rencananya dana bantuan BLT BBM ini sendiri akan cair atau dapat diterima oleh 20,65 juta masyarakat yang telah masuk ke dalam Keluarga Penerima Manfaat atau KPM sebelumnya.

- Merupakan masyarakat yang terdaftar sebagai Warga Negara Indonesia atau WNI.

- Masuk dalam kategori masyarakat miskin atau masyarakat rentan miskin

- Bukan merupakan anggota TNI/Polri, ASN/PNS, dan Pegawai BUMN/BUMD

Halaman:

Editor: Muhammad Naufal Alyaa


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah