Link Cek Penerima BLT UMKM 2022, Kapan BPUM Rp 600 Ribu Cair?

- 9 September 2022, 04:30 WIB
Ilustrasi - Informasi terkait link cek penerima BLT UMKM 2022 dan penjelasan kapan BPUM Rp 600 ribu cair. Sebanyak 12,8 juta orang akan dapat BLT UMKM.
Ilustrasi - Informasi terkait link cek penerima BLT UMKM 2022 dan penjelasan kapan BPUM Rp 600 ribu cair. Sebanyak 12,8 juta orang akan dapat BLT UMKM. /Instagram.com/@kemenkopUKM

Baca Juga: Pendaftaran Dimulai, BLT UMKM Rp 600 Ribu Cair Kapan dan di Bank Apa?

2. Memiliki usaha berskala mikro.

3. Tidak mendapat bantuan tunai PKLWN.

4. Bukan Aparatur Sipil Negara (ASN).

5. Bukan anggota TNI maupun Polri.

Baca Juga: BLT UMKM Rp 600 Ribu Mulai Cair Kapan? Tanpa Cek Eform BRI Penerima Tanda Ini Dapat BPUM

Dikutip dari Antara, Sabtu, 3 September 2022, ada daerah yang sudah mulai mendata UMKM untuk diajukan menjadi calon penerima BLT UMKM 2022.

Daerah tersebut adalah Sulawesi Utara, yang disebut sudah menerima surat resmi dari Kemenkop UKM terkait proses pengajuan program BPUM.

"Saat ini sementara kami data dan batas data masuk pada 8 September 2022," kata Kepala Dinas Koperasi dan UMKM Pemprov Sulut, Ronald Sorongan.

"Nanti kami akan langsung kirim ke pusat karena batas daftar pekan depan," imbuhnya.

Halaman:

Editor: F Akbar


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah