BSU Subsidi Gaji untuk Siapa? Cek Peserta BPJS Ketenagakerjaan agar Dapat Bantuan dari Pemerintah

- 20 April 2022, 09:54 WIB
Ilustrasi - BSU subsidi gaji untuk siapa? cek peserta BPJS Ketenagakerjaan agar dapat bantuan Rp1 juta dari pemerintah.
Ilustrasi - BSU subsidi gaji untuk siapa? cek peserta BPJS Ketenagakerjaan agar dapat bantuan Rp1 juta dari pemerintah. /Didik Suhartono/ANTARA FOTO

BERITA DIY - Simak informasi BSU subsidi gaji untuk siapa? cek peserta BPJS Ketenagakerjaan agar dapat bantuan Rp1 juta dari pemerintah.

BSU di BPJS Ketenagakerjaan dari pemerintah diketahui akan kembali dicairkan untuk beberapa kategori masyarakat.

Pemerintah telah membocorkan salah satu syarat penerima BSU subsidi gaji ialah masyarakat tergolong sebagai pekerja dan terdaftar di BPJS Ketenagakerjaan.

Baca Juga: Jangan Kaget BLT Subsidi Upah 2022 Cair Usai Login Kemnaker.go.id, Cek Daftar Pekerja yang Diusulkan Dapat BSU

Untuk mengetahui pekerja terdaftar aktif sebagi anggota atau peserta BPJS Ketenagakerjaan bisa cek secara online.

Kemudian jika sudah mengecek kepesertaan BPJS Ketenagakerjaan untuk dapat BSU subsidi gaji bisa login di kemnaker.

Untuk cek nama anggota BPJS Ketenagakerjaan bisa mengunjungi sso.bpjsketenagakerjaan.go.id secara online.

Baca Juga: Hore! BLT Subsidi Gaji 2022 Rp 1 Juta Cair ke 8,8 Juta Karyawan, Begini Cara Cek BSU di BPJS Ketenagakerjaan

Jika status Anda dinyatakan aktif sebagai peserta BPJS Ketenagakerjaan, kemungkinan bisa mendapatkan BSU tahun 2022 sebesar Rp1 juta.

Halaman:

Editor: Aziz Abdillah


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x