NIK Ini Masuk Daftar 23 Juta Penerima Bantuan Rp 300 Ribu, Cek BLT Minyak Goreng di cekbansos.kemensos.go.id

- 16 April 2022, 08:28 WIB
Selamat, pemilik NIK ini masuk sebagai penerima bantuan Rp 300 ribu, cek BLT minyak goreng di cekbansos.kemensos.go.id.
Selamat, pemilik NIK ini masuk sebagai penerima bantuan Rp 300 ribu, cek BLT minyak goreng di cekbansos.kemensos.go.id. /Instagram.com/@kemensosri

1. Buka mesin pencarian masukkan kata kunci https://cekbansos.kemensos.go.id/

2. Masukkan data penerima manfaat PM mulai dari data provinsi, kabupaten atau kota, kecamatan, desa atau dusun

3. Masukkan data identitas diri sesuai dengan KTP

4. Masukkan kode chapta pada kolom yang telah disediakan lalu klik "cari data".

Baca Juga: Bansos Sembako BPNT dan Subsidi BLT Minyak Goreng Rp500 Ribu Cair Khusus April 2022, Cek Status Bantuan!

Bagi NIK atau KTP yang terdaftar dalam DTKS akan menerima bantuan BLT minyak goreng. Bantuan tersebut diharapkan menjadi salah satu cara untuk mengurangi beban keluarga miskin dalam menghadapi tingginya harga minyak goreng.

Namun apabila belum terdaftar sebagai penerima manfaat BLT PKH ataupun BLT BPNT yang menjadi syarat penerima BLT minyak goreng dapat mendaftarkan diri terlebih dahulu cukup lewat HP. Berikut merupakan langkah pendaftaran DTKS agar terdaftar sebagai keluarga penerima manfaat melalui aplikasi cek bansos:

1. download aplikasi cek bansos pada Play Store atau melalui link https://play.google.com/store/apps/details?id=id.go.kemensos.pelaporan lalu pasang aplikasi pada HP atau smartphone

2. buka aplikasi dan pilih laman pendaftaran untuk mendapatkan akun pengguna pada aplikasi tersebut.

Baca Juga: BLT Minyak Goreng Rp 300 Ribu Cair April 2022 ke 23 Juta Penerima: Cara Dapat, Syarat, dan Cek Penerima di Si

Halaman:

Editor: Muhammad Suria


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah