Bacaan Doa Buka Puasa Ramadhan Sesuai Sunnah Lengkap Arab, Latin dan Artinya Bahasa Indonesia

- 11 April 2022, 17:00 WIB
Ilustrasi - Bacaan doa buka puasa Ramadhan sesuai sunnah di hari Senin lengkap Arab, latin dan artinya bahasa Indonesia.
Ilustrasi - Bacaan doa buka puasa Ramadhan sesuai sunnah di hari Senin lengkap Arab, latin dan artinya bahasa Indonesia. /Pixabay/mohamed_hassan

Artinya: Sesungguhnya Nabi Shallallahu’alaihi Wasallam ketika berbuka membaca doa: Allahumma laka shumtu wa ‘alaa rizqika afthartu (HR. Abu Dawud, diriwayatkan juga oleh Al Baihaqi, Ath Thabarany, Ibnu Abi Syaibah)

Lalu, sebelum makan atau minum hendaknya mengucapkan basmalah seperti yang disabdakan Nabi Muhammad shallallahu’alaihi wassalam.

إِذَا أَكَلَ أَحَدُكُمْ فَلْيَذْكُرِ اسْمَ اللَّهِ تَعَالَى فَإِنْ نَسِىَ أَنْ يَذْكُرَ اسْمَ اللَّهِ تَعَالَى فِى أَوّلِهِ فَلْيَقُلْ بِسْمِ اللَّهِ أَوّلَهُ وَآخِرَهُ

“Apabila salah seorang di antara kalian makan, maka hendaknya ia menyebut nama Allah Ta’ala. Jika ia lupa untuk menyebut nama Allah Ta’ala di awal, hendaklah ia mengucapkan: “Bismillaahi awwalahu wa aakhirohu (dengan nama Allah pada awal dan akhirnya)“ (HR. Abu Daud no. 3767 dan At Tirmidzi no. 1858).

Baca Juga: Jadwal Imsak dan Buka Puasa Untuk Wilayah Jakarta dan Sekitarnya 9 Ramadhan, Senin, 11 April 2022

Demikian informasi bacaan doa buka puasa Ramadhan sesuai sunnah di hari Senin lengkap Arab, latin dan artinya bahasa Indonesia.***

Halaman:

Editor: Aziz Abdillah


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah