Mohon Maaf, BPUM Desember Cuma Untuk 5 UMKM Ini! Cek Daftar Penerima BLT UMKM Rp1,2 Juta di Link Eform BRI

- 13 Desember 2021, 10:25 WIB
Mohon maaf, BPUM Desember cair hanya untuk 5 UMKM ini. Cek daftar penerima BLT UMKM Rp1,2 juta di link Eform BRI.
Mohon maaf, BPUM Desember cair hanya untuk 5 UMKM ini. Cek daftar penerima BLT UMKM Rp1,2 juta di link Eform BRI. /Tangkap Layar: eform.bri.co.id/bpum

BERITA DIY - Mohon maaf, BPUM yang masih cair bulan Desember 2021 di hanya disalurkan kepada lima UMKM ini. Cek daftar penerima BLT UMKM lewat link Eform BRI.

Banpres BPUM atau yang sering disebut dengan BLT UMKM merupakan salah satu program pembiayaan bagi UMKM selama pandemi Covid-19.

Program bantuan BPUM sudah ada sejak tahun 2020 dan berlanjut di tahun 2021. Namun terdapat perbedaan, salah satunya dari nominal bantuan yang diterima.

Baca Juga: Pelaku Usaha Tak Terdaftar di Link BRI dan BNI, Bisa Dapat BPUM: Cek Ciri Penerima BLT UMKM Desember 2021

Di tahun 2020, setiap pelaku usaha UMKM menerima bantuan sebesar Rp2,4 juta. Sementara di tahun ini BPUM hanya diberikan sebesar Rp1,2 juta.

Pada tahun 2021, penyaluran BPUM digulirkan melalui dua periode kepada 12,8 juta orang. Periode pertama disalurkan pada Mei-Juni dan periode kedua disalurkan mulai bulan Juli dan masih berlangsung sampai saat ini.

Namun perlu diketahui bawah bulan ini adalah bulan pencairan terakhir. Selain itu, hanya ada lima UMKM saja yang bisa mencairkan BPUM bulan ini.

Baca Juga: Cek Nama Penerima Banpres BPUM Desember 2021 dengan Masukkan NIK KTP dan Kode Ini di Eform agar Lolos BLT UMKM

Baca Juga: Link Daftar UMKM Agar Dapat Banpres: Cek Penerima BLT UMKM Tahap 3 di BPUM Biduk Web, Bukan Banpresbpum.id

Halaman:

Editor: Muhammad Suria


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x