Penerima PIP SD, SMP, dan SMA Masih Bisa Cairakn Bantuan Cek Nama Siswa di Link Pip.kemdikbud.go.id

19 Januari 2023, 10:30 WIB
Ilustrasi - Penerima PIP SD, SMP, dan SMA masih punya kesempatan cairkan bantuan hingga Rp1 juta, cek nama siswa login link pip.kemdikbud.go.id. /Tangkapan Instagram.com/@sobatpip

BERITA DIY - Berikut informasi penerima PIP SD, SMP, dan SMA masih punya kesempatan cairkan bantuan hingga Rp1 juta, cek nama siswa login link pip.kemdikbud.go.id.

Login pip.kemdikbud.go.id untuk cari tahu nama siswa SD, SMP, SMA dan SMK yang belum mencairkan bantuan PIP Kemdikbud.

Penerima bantuan PIP Kemdikbud yang belum mencairkan dana bantuan bisa langsung cek sekarang dan jangan lupa aktivasi rekening.

Aktivasi rekening yang dimaksud ialah rekening Simpel untuk pencairan bantuan PIP Kemdikbud bagi siswa sekolah.

Baca Juga: Cara Cek Nama Penerima PIP Kemdikbud 2023, Modal NISN dan NIK KTP via pip.kemdikbud.go.id Uang Rp 1 Juta Cair

Sebagai informasi siswa sekolah yang belum mencairkan bantuan PIP Kemdikbud 2022 masih bisa cairkan hari ini hingga batas aktivasi rekening PIP tanggal 31 Januari 2022.

Untuk itu masih ada kesempatan untuk mencairkan bantuan PIP Kemdikbud 2022 khususnya bagi siswa SD, SMP, SMA dan SMK yang belum mencairkan di tahun 2022.

Segera login link pip.kemdikbud.go.id untuk mengetahui nama penerima bantuan PIP Kemdikbud 2023.

Adapun untuk aktivasi rekening PIP kemdikbud, siswa dan wali murid bisa mengunjungi bank penyalur yaitu Bank BRI dan BNI.

Baca Juga: Cek Penerima PIP Kemdikbud 2023 SD SMP SMA SMK Pakai NIK NISN , Ini Cara Aktivasi dan Cairkan BLT di BNI BRI

Sebagai tambahan informasi saat ini PIP Kemdikbud tahun 2023 belum dicairkan pemerintah, adapun untuk pendaftaran atau mengusulkan nama penerima bantuan.

Siswa dan wali murid bisa mengunjungi pihak sekolah atau mendatangi langsung dinas pendidikan wilayah sekitar dengan catatan sudah memenuhi syarat jadi penerima PIP dan membawa dokumen yang diperlukan.

Berikut cara cek nama penerima bantuan PIP Kemdikbud 2022/2023 online di link pip.kemdikbud.go.id.

- Buka laman pip.kemdikbud.go.id
- Setelah terbuka, maka akan muncul kolom ‘Cari Penerima PIP’
- Isi data NISN, tanggal lahir, bulan, dan tahun, serta nama Ibu Kandung
- Klik cari, kemudian informasi mengenai penerima dapat dilihat.

Baca Juga: Login Pakai NIK dan NISN ke Link Ini Bisa Dapat PIP Kemdikbud: Dana Bantuan Bakal Cair hingga Kapan?

Adapun untuk rincian nominal bantuan PIP Kemdikbud bagi siswa SD, SMP dan SMA berbeda berikut dana yang diterima:

- Peserta didik SD, MI, Paket A mendapatkan dana dengan sebesar Rp450.000, per-tahun.

- Peserta didik SMP, MTs, Paket B mendapatkan dana dengan sebesar Rp750.000, per-tahun.

- Peserta didik SMA, SMK, MA, Paket C mendapatkan dana dengan sebesar Rp1.000.000, per-tahun.

Untuk melakukan aktivasi rekening PIP Kemdikbud melalui bank penyalur, Anda bisa langsung menuju bank (BRI: SD dan SMP, BNI: SMA dan SMK) yang ditunjuk dan membawa dokumen di bawah ini:

• Membawa surat keterangan aktivitas rekening SimPel PIP dari Kepala Sekolah.

• Membawa KTP/ KK/ Surat Domisili orang tua atau wali.

• Mengisi formulir pembukaan rekening SimPel PIP dari BRI/BNI.

Demikian informasi penerima PIP SD, SMP, dan SMA masih punya kesempatan cairkan bantuan hingga Rp1 juta, cek nama siswa login link pip.kemdikbud.go.id.***

Editor: Aziz Abdillah

Tags

Terkini

Terpopuler