3 Resep Menu Kue Natal Khas Manado Sederhana Kekinian

- 24 Desember 2023, 09:35 WIB
Ilustrasi. 3 resep menu kue kering Natal khas Manado sederhana kekinian sebagai hidangan saat Hari Raya Natal tahun 2023.
Ilustrasi. 3 resep menu kue kering Natal khas Manado sederhana kekinian sebagai hidangan saat Hari Raya Natal tahun 2023. /Pixabay/ksyfffka07
  • 1 kuning telur
  • 1 sdm susu UHT

Bahan Selai Nanas:

  • 1 kg parutan nanas
  • 500 gram gula
  • 5 cm kayu manis.

Baca Juga: Kumpulan Link Twibbon Natal 2023 dan Tahun Baru 2024 Desain Terbaru Cocok Dibagikan ke Sosial Media

Cara membuat nastar khas Manado:

- Mulailah dengan membuat selai nanas, caranya masak nanas dan kayu manis dalam panci dengan api kecil lalu masukkan gula pasir dan aduk merata sampai airnya menyusut dan sisihka. Kemudian lanjutkan membuat adonan kukisnya.

- Bahan-bahan yang diperlukan untuk membuat nastar ini adalah butter dan gula halus. Kedua bahan ini harus dimixer sampai warnanya pucat. Setelah itu, masukkan kuning telur satu per satu sambil terus dimixer.

- Selanjutnya, tambahkan terigu, maizena, dan susu bubuk ke dalam adonan. Aduk rata menggunakan spatula hingga semua bahan tercampur dengan baik. Adonan ini sudah siap untuk dibentuk.

- Ambil sebagian adonan dan pipihkan. Beri selai nanas di tengahnya, kemudian bentuk adonan menjadi bulat atau bentuk daun sesuai selera.

- Letakkan adonan nastar yang sudah dibentuk ke dalam loyang. Olesi bagian atas nastar dengan campuran bahan olesan secara merata.

- Panggang nastar dalam oven yang sudah dipanaskan dengan suhu 150 derajat Celsius selama 25 menit atau sampai benar-benar matang. Setelah matang, angkat dan sisihkan nastar dalam toples kedap udara agar tetap segar saat disajikan.

Baca Juga: Kenapa Tol MBZ Ditutup Hari Ini? Ini Info Tol MBZ Jakarta Cikampek Layang saat Libur Natal 2023 dan Tahun Baru

Halaman:

Editor: Arfrian Rahmanta


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah