Apa Itu No Bra Day yang Diperingati 13 Oktober? Ini Sejarah dan Manfaat Tak Pakai Beha untuk Kesehatan

- 13 Oktober 2023, 11:04 WIB
Apa itu No Bra Day yang diperingati 13 Oktober? Berikut ini sejarah dan manfaat tak pakai beha untuk kesehatan.
Apa itu No Bra Day yang diperingati 13 Oktober? Berikut ini sejarah dan manfaat tak pakai beha untuk kesehatan. /freepik/pikisuperstar

Sejak itu peringatan No Bra Day diperingati di dua tanggal tersebut. Namun mulai tahun 2015, keduanya dilebur menjadi satu No Bra Day yang mulai diperingati hanya pada 13 Oktober saja.

Baca Juga: Arti No Bra Day yang Diperingati Setiap Tanggal 13 Oktober, Simak Sejarah Hari Tanpa Bra di Sini

Cara memperingati No Bra Day

No Bra Day atau Hari Tanpa Bra dapat diperingati dan dirayakan dengan mengajak para wanita untuk tidak mengenakan bra selama sehari. Tujuannya adalah sebagai bentuk kepedulian terhadap para penyintas kanker payudara yang tidak bisa keluar rumah tanpa menggunakan bra untuk menahan payudara buatan setelah operasi pengangkatan payudara.

Sedangkan, BRA Day kini menjelma menjadi sebuah event tersendiri yang lebih fokus mengenalkan tentang prosedur rekonstruksi payudara bagi penyintas kanker payudara yang menjalani operasi.

Adapun tidak mengenakan bra atau beha sendiri memiliki beberapa manfaat bagi kesehatn diantaranya:

1. Melancarkan sirkulasi darah

2. Tidur lebih nyenyak

3. Payudara tidak kendur

Iutlah informasi mengenai apa itu No Bra Day yang diperingati 13 Oktober, sejarah, dan manfaat tak pakai beha untuk kesehatan.***

Halaman:

Editor: Muhammad Suria


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah