Cek Biaya Premi Prudential per Bulan, Keuntungan Ikut Asuransi Kesehatan Mengcover Penyakit Apa Saja?

- 4 September 2023, 17:27 WIB
Ilustrasi. Cek biaya premi Prudential per bulan, keuntungan ikut asuransi kesehatan Prudential dan jenis penyakit yang ditanggung asuransi.
Ilustrasi. Cek biaya premi Prudential per bulan, keuntungan ikut asuransi kesehatan Prudential dan jenis penyakit yang ditanggung asuransi. /Tangkap layar www.ecoactitude.fr

 

BERITA DIY - Banyak yang masih menanyakan berapa biaya premi Prudential per bulan, jenis penyakit yang dicover, dan apa saja keuntungan ikut asuransi kesehatan Prudential.

Perusahaan Prudential menjadi salah satu penyedia asuransi kesehatan di Indonesia yang punya pengalaman hingga puluhan tahun.

Bagi seseorang yang berkeluarga tak salah mempertimbangkan untuk ikut asuransi Prudential yang nilai premi per bulannya tergolong terjangkau bagi kelas menengah.

Ada sejumlah jenis asuransi Prudential yang bisa Anda pilih dengan pertimbangan dana, dan manfaat yang diterima.

Baca Juga: Tabel Angsuran KSM Mandiri Pinjaman 50 Juta Bayar Cicilan 700 Ribuan per Bulan Selama 10 Tahun Dapat Asuransi

Berikut jenis-jenis asuransi kesehatan Prudential 2023:

1. PRUcritical Hospital Cover: Perlindungan kepada orang tua usia 55-85 tahun kepada 12 jenis penyakit yang menyerang organ ginjal, stroke, kanker, dan serangan jantung. Pemberian manfaat diberikan mencapai Rp 15 miliar dalam setahun.

2. PRUhospital & Surgical Cover Plus: Manfaat perlindungan yang akan kamu dapatkan meliputi pembiayaan total rawat inap, ICU (Intensive Care Unit), dan tindakan pembedahan dengan total manfaat mencapai Rp 3 juta per hari. Asuransi ini juga berlaku kepada anak-anak di bawah 15 tahun.

3. PRUprime Healthcare: Manfaat yang bisa didapatkan dalam progam asuransi kesehatan Prudential ini adalah fasilitas pembiayaan total berobat ke Malaysia dan Singapura dengan limit Rp 35 miliar dalam setahun.

Halaman:

Editor: Arfrian Rahmanta


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x