Tol Serpong Balaraja Sudah Sampai Mana? Ini Update Pembebasan Lahan Seksi 2 dan 3 serta Daftar Simpang Susun

- 13 Juli 2023, 21:00 WIB
Tol Serpong Balaraja sudah sampai mana? Simak update pembebasan lahan seksi 2 dan 3 serta daftar simpang susun.
Tol Serpong Balaraja sudah sampai mana? Simak update pembebasan lahan seksi 2 dan 3 serta daftar simpang susun. /Humas Kementerian PUPR

BERITA DIY - Tol Serpong Balaraja sudah sampai mana? Simak update pembebasan lahan seksi 2 dan 3 serta daftar simpang susun.

Saat ini banyak masyarakat yang cari tahu update terkini tol Serpong - Balaraja atau Serbaraja sudah sampai mana.

Selain itu, kabar soal pembebasan lahan seksi 2 dan 3 Tol Serpong - Balaraja juga membuat masyarakat penasaran.

Ketahui informasi Tol Serpong Balaraja sudah sampai mana, update pembebasan lahan seksi 2 dan 3 serta daftar simpang susun.

Baca Juga: Tol Serpong Balaraja Kapan Selesai, Kapan Pembayaran Lahan Seksi 2 dan 3? Ini Peta Tol Serbaraja

Tol Serpong - Balaraja menjadi salah satu jalan bebas hambatan baru yang akan menopang wilayah Jabodetabek.

Tol Serbaraja direncanakan memiliki panjang sekitar 40 kilometer dari rawa Buntu hingga Balaraja atau terhubung dengan Tol Jakarta - Merak.

Jalan Tol Serbaraja dibangun untuk meningkatkan akses konektivitas dan perekonomian masyarakat Banten, Jakarta, dan sekitarnya yang semakin lancar.

Saat ini Kementerian Pekerjaan Umum dan Perumahan Rakyat (PUPR) melalui Badan Pengatur Jalan Tol (BPJT) bersama Badan Usaha Jalan Tol (BUJT) terus mempercepat penyelesaian pembangunan Jalan Tol Serpong – Balaraja atau yang dikenal dengan Jalan Tol Serbaraja.

Halaman:

Editor: Muhammad Suria


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x