3 Manfaat Kartu Prakerja Gelombang 52, Insentif Rp600 Ribu Hingga Saldo Rp3,5 Juta Masuk Rekening?

- 2 Mei 2023, 18:10 WIB
Ilustrasi - Di sini tersedia informasi 3 manfaat yang akan didapatkan jika lolos seleksi Kartu Prakerja gelombang 52.
Ilustrasi - Di sini tersedia informasi 3 manfaat yang akan didapatkan jika lolos seleksi Kartu Prakerja gelombang 52. /Tangkap Layar Instagram/@prakerja.go.id

3. Saldo pelatihan kerja Rp3,5 juta

Berbeda dengan insentif dan honor survey, saldo pelatihan kerja sebesar Rp3,5 juta per orang ini hanya bisa dipakai untuk membeli pelatihan kerja.

 

Adapun pelatihan kerja dapat dibeli dengan menggunakan saldo pelatihan kerja sebesar Rp3,5 juta tersebut melalui platform mitra Kartu Prakerja.

Dengan adanya saldo pelatihan kerja sebesar Rp3,5 juta, peserta bisa menikmati pelatihan kerja yang bisa dimanfaatkan untuk meningkatkan skill dan mendapatkan sertifikat.

Baca Juga: Link Daftar Kartu Prakerja Gelombang 52 di Mana dan Kapan Buka? Daftar Akun Login Bisa di Sini

 

Pelatihan kerja yang tersedia di platform Kartu Prakerja sendiri ada 3 jenis, yakni pelatihan offline, online, dan hybrid.

Halaman:

Editor: Muhammad Suria


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x