Aturan Mudik One Way, Contraflow, dan Ganjil Genap Hari Ini: Berlaku Mulai Jam Berapa dan di Mana?

- 18 April 2023, 11:05 WIB
Ilustrasi. Info aturan One Way, ganjil genap, dan contraflow arus mudik Lebaran 2023 jam berapa.
Ilustrasi. Info aturan One Way, ganjil genap, dan contraflow arus mudik Lebaran 2023 jam berapa. /UNSPLASH/@isaacmehegan

 

Sedangkan pada aturan ganjil genap juga diberlakukan untuk pengendara kendaraan khususnya di KM 47 Karawang Barat sampai dengan KM 414 Gerbang Tol Kalikangkung.

Sebelum nantinya akan melaksanakan perjalanan, maka dapat terlebih dahulu mengetahui mengenai jam berapa saja aturan tersebut akan diberlakukan.

Baca Juga: Harga Emas Perhiasan Hari Ini 18 Maret 2023 di Semar Nusantara, Promo Lebaran Idul Fitri Mulai Rp 300 Ribuan

Jadwal Aturan One Way, Contraflow, dan Ganjil Genap Mudik Lebaran

Berikut merupakan jadwal lengkap dengan jam pemberlakuan One Way, contraflow, hingga ganjil genap dalam arus mudik Lebaran 2023:

1. One Way:

 

- Selasa, 18 April 2023 pukul 14.00 sampai dengan pukul 24.00 

Halaman:

Editor: Muhammad Naufal Alyaa


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah