Cara Menghitung Diskon Barang 10, 20, 30, 50 Persen: Rumus Cepat Mengetahui Harga Setelah Diskon Jadi Berapa

- 11 April 2023, 11:05 WIB
Ilustrasi - Cara menghitung diskon barang 10 persen, 20 persen, 30 persen sampai 50 persen, rumus cepat untuk mengetahui harga setelah diskon jadi berapa.
Ilustrasi - Cara menghitung diskon barang 10 persen, 20 persen, 30 persen sampai 50 persen, rumus cepat untuk mengetahui harga setelah diskon jadi berapa. /PIXABAY/itkannan4u

BERITA DIY - Simak cara menghitung diskon barang 10 persen, 20 persen, 30 persen sampai 50 persen, rumus cepat untuk mengetahui harga setelah diskon jadi berapa.

Mendekati Lebaran 2023, biasanya akan banyak toko atau barang yang memberikan diskon. Besar diskon yang diberikan pun dapat beragam, bisa 5 persen, 10 persen, 20 persen, 30 persen sampai 50 Persen.

Diskon atau potongan harga akan membuat harga barang jadi lebih murah. Lalu bagaimana cara menghitung diskon barang dan rumus cepat untuk mengetahui harganya setelah diskon jadi berapa?

Dalam KBBI, diskon berarti potongan harga. Jika suatu barang mendapatkan diskon maka harga asli akan dikurangi dengan potongan harga sehingga Anda mendapat harga lebih murah.

Baca Juga: Cara Menghitung THR 2023 Karyawan Swasta Masa Kerja 1 Bulan - 12 Bulan Lebih: Dapat Berapa Kali Gaji?

Biasanya diskon akan diberikan pada saat ada momen-momen tertentu, misalnya Natal, tahun baru, Lebaran, hingga ulang tahun perusahaan. Adanya potongan harga biasanya akan meningkatkan angka penjualan.

Momen seperti ini merupakan waktu yang tepat untuk membeli barang incaran, sebab Anda bisa mendapatkan barang yang Anda inginkan dengan harga yang lebih murah dari harga asli.

Halaman:

Editor: Muhammad Suria


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x