Wajib Coba! Ini 5 Jenis Kuah Ramen Jepang yang Paling Enak dan Gurih

- 3 April 2023, 12:20 WIB
Ilustrasi. Jenis kuah ramen Jepang paling enak dan gurih yang wajib dicoba.
Ilustrasi. Jenis kuah ramen Jepang paling enak dan gurih yang wajib dicoba. /PIXABAY/p750010

 

Shio

Shio Ramen juga dikenal dengan sebutan ramen kuah garam. Jenis ramen ini memiliki kuah beningg yang dibumbuii dengan garam.

Kuah Miso ini biasanya terbuat dari kaldu ayam, beberapa juga membuatnya dengan daging lain seperti babi.

Baca Juga: Resep Menu Buka Puasa Hari ke 5 Makanan Korea Modal Hanya Rp30 Ribu, Ada Gimmari dan Dubu Jorim

Miso

Sup ramen miso dibumbui dengan pasta kedelai atau miso sehinggga menghasilkan sup kental berwarna cokelat dengan rasa yang kaya dan kompleks.

 

Tonkotsu

Kuah Tonkotsu atau tulang babi, rame tonkotsu terbuat dari tulang babi yang telah direbut hingga larut menjadi kaldu putih keruh.

Ramen dengan jenis kuah Tonkotsu ini memiliki kuah yang kental dan creamy dan sering dibumbui dengan kaldu ayam dan lemak babi.

Tsukemen

Rame Tsukemen merupakan ramen yang kental dan hangat, dicelupkan ke dalam air dingin lalu disajikan bersama semangkuk kaldu tara ramen.

Halaman:

Editor: Sani Charonni


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x