Daftar Kartu Prakerja 2023 Gelombang 48 DI SINI: Tips Lolos dan Atasi Gangguan, Insentif Rp 4 Juta Cair di BCA

- 7 Februari 2023, 19:05 WIB
Pendaftaran Kartu Prakerja 2023 gelombang 48, tersedia juga tips lolos dan atasi gangguan pembuatan akun agar insentif Rp 4 juta cari di BCA.
Pendaftaran Kartu Prakerja 2023 gelombang 48, tersedia juga tips lolos dan atasi gangguan pembuatan akun agar insentif Rp 4 juta cari di BCA. /Instagram.com/@kerja.id

- Sedang mencari kerja, pekerja/buruh yang terkena PHK, atau pekerja/buruh yang membutuhkan peningkatan kompetensi kerja.

- Bukan pejabat negara, Pimpinan dan Aanggota DPRD, ASN, Prajurit TNI, Anggota Polri, Kepala Desa dan Perangkat desa.

- Maksimal 2 NIK dalam 1 KK yang menjadi penerima Kartu Prakerja.

Baca Juga: LINK Resmi Pendaftaran Kartu Prakerja 2023 dan Syarat Dapat Insentif Rp 4,2 Juta, Kapan Gelombang 48 Dibuka?

Rincian Insentif Kartu Prakerja 2023 Gelombang 48

Sebagai pemberitahuan, insentif Kartu Prakerja 2023 akan naik dari gelombang sebelumnya menjadi Rp 4,2 juta, berikut rinciannya:

- Bantuan Biaya Pelatihan Rp 3,5 juta.

- Biaya pengganti transportasi dan internet Rp 600 ribu.

- Insentif pengisian Survei Rp 100 ribu.

Tahapan Pendaftaran Kartu Prakerja 2023

- Buat akun dengan memasukkan alamat email dan password

Halaman:

Editor: Arfrian Rahmanta


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x