Manfaat Puasa Rajab Dilengkapi dengan Hukumnya, Berapa Hari? Begini Bacaan Niat Puasa Rajab

- 24 Januari 2023, 15:42 WIB
Informasi manfaat puasa Rajab dilengkapi dengan hukumnya serta pejelasan puasa Rajab berapa hari dan bacaan niat puasa Rajab.
Informasi manfaat puasa Rajab dilengkapi dengan hukumnya serta pejelasan puasa Rajab berapa hari dan bacaan niat puasa Rajab. /Keutamaan bulan Rajab dalam kalender Hijriyah, adalah salah satu bulan suci yang dilarang untuk berp

Barang siapa berpuasa pada bulan Rajab sehari maka laksanakan ia puasa selama sebulan, bila puasa 7 hari maka ditutuplah untuknya pintu neraka jahanam. Bila puasa 8 hari maka dibukakan untuknya 8 pintu surga. Dan apabila puasa 10 hari maka Allah akan mengabulkan semua permintaannya.” (HR At-Thabrani).

Baca Juga: Kapan Puasa Rajab 2023 sampai Tanggal Berapa? Ini Niat Puasa Teks Arab dan Latin, 1 Rajab Mulai Kapan?

Sejumlah ulama berpendapat bahwa puasa Rajab bisa dilakukan 10 hari berturut, sejak tanggal 1 Rajab sampai 10 Rajab. Ada juga yang menyebut bisa dilakukan kapan pun di bulan Rajab dan tidak mesti 10 hari.

Bagi yang akan menjalankan puasa Rajab 2023 selama 10 hari berturut, berikut jadwalnya:

- 1 Rajab 1444 H: Senin 23 Januari 2023

- 2 Rajab 1444 H: Selasa 24 Januari 2023

- 3 Rajab 1444 H: Rabu 25 Januari 2023

- 4 Rajab 1444 H: Kamis 26 Januari 2023

- 5 Rajab 1444 H: Jumat 27 Januari 2023

- 6 Rajab 1444 H: Sabtu 28 Januari 2023

Halaman:

Editor: F Akbar


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x