Cara Membuat Donat Empuk, Lembut, dan Mengembang Ala Tasyi Athasyia: Cukup Pakai 1 Telur

- 6 Oktober 2022, 16:35 WIB
Resep dan cara membuat donat empuk, lembut, dan mengembang ala Tasyi Athasyia.
Resep dan cara membuat donat empuk, lembut, dan mengembang ala Tasyi Athasyia. /Tangkap layar YouTube.com/ Tasyi Athasyia

BERITA DIY – Ketahui cara membuat donat empuk, lembut, dan mengembang dengan baik ala Tasyi Athasyia cukup pakai satu butir telur.

Saat ini, cara membuat donat empuk, lembut, dan mengembang sedang banyak dicari orang.

Donat merupakan makanan yang memiliki lubang di tengah dengan  rasa cenderung manis dan dikenal punya toping yang bermacam – macam.

Mulai dari meses, matcha, cream strawberry, bubuk gula halus, cream cokelat, dan bahkan saat ini juga hadir donat bombolin yang tidak memiliki bulatan di tengah namun isian cream di dalamnya.

Baca Juga: Cara Membuat Tempe Mendoan Sederhana Khas Banyumas Lengkap Resep Adonan Tepung dan Sambal Kecap

Kini banyak yang penasaran bagaimana cara membuat donat yang empuk, lembut, dan mengembang dengan baik.

Hal ini dikarenakan banyak yang beberapa kali membuat donat namun tidak berhasil mengembang bahkan cenderung bantet hingga keras.

Melalui akun YouTube pribadinya, Tasyi Athasyia membagikan cara membuat donat yang empuk dan lembut.

Tidak hanya membagikan cara membuat donat, Tasyi Athasyia juga memberikan sejumlah tips dan trik bagi para pemula yang akan membuat donat.

Baca Juga: Cara Membuat Akun di www.prakerja.go.id untuk Daftar Kartu Prakerja Gelombang 46, Lengkapi 5 Syarat Ini

Halaman:

Editor: Mufit Apriliani


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x