Cek Biografi Rasuna Said Adalah Siapa yang Jadi Ikon Google Doodle Hari Ini, 14 September 2022

- 14 September 2022, 12:10 WIB
Profil, biodata dan biografi singkat Rasuna Said adalah siapa yang menjadi ikon Google Doodle hari ini, 14 September 2022.
Profil, biodata dan biografi singkat Rasuna Said adalah siapa yang menjadi ikon Google Doodle hari ini, 14 September 2022. /Tangkap layar google.co.id

Karena tulisannya, ia ditangkap dan dihukum penjara tahun 1932 di Semarang, Jawa Tengah.

Rasuna Said menjadi perempuan pertama yang terkena hukum Speek Delict yang merupakan delik hukum yang bisa dikenai siapa saja yang dianggap mengganggu ketertiban umum dan menentang Belanda.

Setelah Indonesia merdeka, Rasuna Said sempat diangkat sebagai anggota Dewan Perwakilan Rakyat Republik Indonesia Serikat (DPR RIS).

Hingga akhir hayat, Rasuna Said jadi anggota Dewan Pertimbangan Agung setelah Dekrit Presiden 5 Juli 1959.

Rasuna Said meninggal di usia 55 tahun setelah menderita kanker payudara. Kini, jenazahnya dimakamkan di Taman Makam Pahlawan Kalibata.

Baca Juga: Apa Itu Perubahan Iklim dan Solusi Pemanasan Global di Peringatan Hari Bumi Google Doodle 2022

Demikian biografi singkat Rasuna Said adalah siapa yang menjadi ikon Google Doodle hari ini, 14 September 2022.***

Halaman:

Editor: Arfrian Rahmanta


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x