Profil Uu Ruzhanul Ulum Wakil Gubernur Jawa Barat yang Viral Pernyataan Poligami Sebagai Solusi untuk HIV AIDS

- 31 Agustus 2022, 12:14 WIB
Profil Uu Ruzhanul Ulum, Wakil Gubernur Jawa Barat yang viral karena pernyataan mengenai poligami sebagai solusi untuk penyebaran HIV AIDS.
Profil Uu Ruzhanul Ulum, Wakil Gubernur Jawa Barat yang viral karena pernyataan mengenai poligami sebagai solusi untuk penyebaran HIV AIDS. /Dokumentasi Bappeda Provinsi Jawa Barat

Baca Juga: Profil Hermanto Dardak Ayah Emil Dardak yang Meninggal Hari Ini dan Kronologi Kecelakaan di Tol Pekalongan

Uu yang aktif bersosialisasi di kampus kemudian hijrah menjadi politisi Partai Persatuan Pembangunan pada 1999 dan menjadi anggota DPRD Kabupaten Tasikmalaya saat berumur 30 tahun.

Setelah dua kali menjadi anggota DPRD Kabupaten Tasikmalaya, Uu kemudian terjun pentas ke Pilkada Tasikmalaya dan berhasil menjadi bupati pada periode 2011-2016 serta 2016-2021.

Pada Pilgub Jabar 2018 kemarin, Uu digandeng Ridwan Kamil sebagai cawagub dengan diusung oleh PKB, PPP, Nasdem, dan Hanura.

Pasangan Ridwan Kamil-Uu Ruzhanul Ulum memenangkan kontestasi Pilkada Gubernur Jawa Barat 2018 lalu dan kemudian dilantik sejak 5 September 2018 lalu.

Baca Juga: Profil Lengkap Biodata AKP I Ketut Agus Kapolsek Sukodono 2022 yang Positif Narkoba Punya Karier Mentereng

Profil dan Biodata Uu Ruzhanul Ulum Wagub Jawa Barat

Nama Lengkap: H. Uu Ruzhanul Ulum, S.E.

Tempat, Tanggal Lahir: Tasikmalaya, 10 Mei 1969 (53 tahun)

Pasangan: Hj. Lina Marlina, S.E.

Halaman:

Editor: Iman Fakhrudin


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah