Apa Itu Penyakit Flu Tomat Lengkap Contoh Gejala dan Cara Penularan, Apakah Sudah Ada di Indonesia?

- 23 Agustus 2022, 16:32 WIB
Ilustrasi. Mengenal apa itu penyakit flu tomat di India lengkap contoh gejala dan cara penularan, apakah penyakit sudah ada di Indonesia.
Ilustrasi. Mengenal apa itu penyakit flu tomat di India lengkap contoh gejala dan cara penularan, apakah penyakit sudah ada di Indonesia. /PEXELS/Pixabay

Belum ada obat untuk flu tomat, oleh karena itu perlu adanya pencegahan sebagai berikut:

1. Tetap menjaga kebersihan rumah

2. Menjauhkan diri dari lingkungan yang rentan tersebarnya penyakit seperti area kumuh dan keramaian

3. Menjaga kebersihan makanan, pakaian atau barang-barang lainnya

4. Menggunakan peralatan makan dan barang pribadi secara terpisah

5. Menghindari menggaruk ruam yang muncul

6. Menjaga tubuh agar tetap terhidrasi

7. Mengonsumsi makanan yang bergizi

8. Melakukan isolasi mandiri jika mengalami gejala yang telah disebutkan di atas.

Baca Juga: Gejala Cacar Monyet, Penyebab, dan Cara Pencegahan Penyakit yang Terkonfirmasi di Indonesia

Halaman:

Editor: Arfrian Rahmanta


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah