Hujan Meteor Alpha-Capricornids Mulai Terlihat di Langit Malam Ini, 30 Juli 2022: Waktu dan Lokasi Pengamatan

- 30 Juli 2022, 13:40 WIB
Ilustrasi - Hujan meteor Alpha-Capricornids mulai terlihat hari ini, 30 Juli 2022, disertai waktu dan ciri lokasi pengamatan yang disarankan BRIN.
Ilustrasi - Hujan meteor Alpha-Capricornids mulai terlihat hari ini, 30 Juli 2022, disertai waktu dan ciri lokasi pengamatan yang disarankan BRIN. /UNSPLASH/@philbotha

1. Minim polusi cahaya atau jauh dari cahaya lampu.

2. Medan pandang mata ke langit selatan tidak terganggu oleh pohon maupun bangunan.

3. Disarankan untuk mengamati hujan meteor tanpa alat, karena mata mempunyai medan pandang yang lebih luas.

Baca Juga: Fenomena Hujan Meteor Bootid Hari Ini di Wilayah Mana di Indonesia & Jam Berapa? Apakah Hujan Meteor Berbahaya

Lokasi yang memenuhi persyaratan di atas merupakan tempat seperti taman yang jauh dari perkotaan, area pedesaan, pantai, area perkemahan, hingga puncak gunung.

Demikian informasi terkait hujan meteor Alpha-Capricornids yang mulai terlihat di langit malam Indonesia hari ini, 30 Juli 2022, disertai dengan waktu dan ciri lokasi pengamatan yang disarankan BRIN.***

Halaman:

Editor: F Akbar


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x