Rekomendasi 25 Username IG Kelas SMP, SMA, dan SMK: Unik, Aesthetic, dan Cocok untuk Nama Grup WA

- 21 Juli 2022, 14:26 WIB
Ilustrasi: Daftar rekomendasi 25 username IG atau grup WA kelas SMP, SMA, SMK, yang unik, dan aesthetic.
Ilustrasi: Daftar rekomendasi 25 username IG atau grup WA kelas SMP, SMA, SMK, yang unik, dan aesthetic. /ANTARA FOTO/ Makna Zaezar

BERITA DIY – Ide atau rekomendasi 25 nama username IG kelas untuk SMP, SMA, SMK yang unik, aesthetic, dan cocok untuk nama grup WA.

Adapun rekomendasi 25 nama username Instagram (IG) kelas berikut ini cukup berguna terutama bagi siswa SMP, SMA, dan SMK yang baru menginjak tahun ajaran baru 2022 / 2023.

Selain bisa dijadikan username IG nantinya juga bisa dijadikan nama Grup WhatsApp (WA) kelas untuk siswa SMP, SMA, dan SMK.

Seperti diketahui, anak SMP, SMA, dan SMK baru saja memasuki tahun ajaran baru 2022 / 2023.

Baca Juga: 35 Ide Username IG Terbaru 2022, Aesthetic dan Belum Banyak Dipakai: Cocok untuk Cewek atau Cowok 

Adanya Grup WA atau akun Instagram sangat dibutuhkan agar dapat berkoordinasi satu sama lain, membagikan infomasi penting terkait pembelajaran atau penugasan, serta menyimpan kenangan berupa foto – foto seru ketika berada di jenjang SMP, SMA, atau SMK.

Tentu saja, memiliki nama grup WA dan username IG yang unik, aesthetic dan keren bisa membangkitkan semangat belajar dan semangat berkomunikasi satu sama lain di grup tersebut.

Selengkapnya, berikut ide rekomendasi 25 username IG atau nama akun untuk kelas baru SMP, SMA, dan SMK yang unik, aesthetic, dan keren:

  1. SevenBest 7B
  2. SolidTeam (kelas)
  3. PerfectGroup
  4. Best and Brightness
  5. The Young Scientists
  6. _X_GreatScientist
  7. ConsonantOfLove
  8. FullHouse
  9. Alpha_(nama kelas)
  10. Pencil Colors

Baca Juga: Contoh Nama Kelas Aesthetic SMP Cocok untuk Grup WA Kelas dan Username Instagram 

  1. Siswa Siswa IPA Dua (SIPADU)
  2. Murid IPS Biasa (MISA)
  3. LIMIT (Lingkungan MIPA Tiga)
  4. KOPLAK (Kelompok IPS Lima Kompak)
  5. SEPATU (Sepuluh IPA Satu)
  6. GENESIS (Generasi Sepuluh IPA Satu)
  7. UNESCO (United Nine E Smart and Cool)
  8. WASPADA (Warga Sebelas IPS Dua)
  9. SPIRIT (Sepuluh IPA Rombongan Terpelajar)
  10. KEDUBES TIGA (Kelompok Anak Dua Belas IPS Tiga)
  11. Elegance_nama kelas: kelas yang anggun
  12. nama kelas_Blossoming
  13. Wabisabi_nama kelas: Bahasa Jepang yang artinya kecantikan dan kesempurnaan
  14. Kaizen_nama kelas: Bahasa Jepang yang artinya menjadi lebih baik
  15. Meliora_nama kelas: Bahasa Latin yang artinya lebih baik

Baca Juga: Kumpulan Nama Kelas SMA IPA - IPS yang Aesthetic, Bagus dan Unik untuk Grup WhatsApp atau Telegram

Halaman:

Editor: Mufit Apriliani


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah