Puasa Kifarat Adalah Apa? Ini Penjelasan, Bacaan Niat dan Penyebab Seseorang Menjalankannya

- 1 Juni 2022, 23:46 WIB
Ilustrasi: Penjelasan tentang puasa kifarat adalah apa dan bacaan niat serta penyebabnya.
Ilustrasi: Penjelasan tentang puasa kifarat adalah apa dan bacaan niat serta penyebabnya. /PIXABAY/mohamed_hassan

BERITA DIY – Ketahui puasa kifarat adalah apa lengkap dengan penjelasan, bacaan niat, cara melakukan, dan penyebab seseorang menjalankan puasa tersebut.

Puasa kifarat atau yang juga sering disebut kafarat adalah puasa yang ditunaikan seseorang sebagai penebus dosa dikarenakan melakukan hal – hal berdosa dan melanggar perintah Allah SWT, salah satunya yaitu berhubungan suami istri ketika masih dalam keadaan berpuasa di siang hari pada bulan Ramadhan.

Rasulullah SAW bersabda dalam sebuah Hadits Riwayat Al Bukhari berikut ini:

أَنَّ أَبَا هُرَيْرَةَ رَضِيَ اللَّهُ عَنْهُ، قَالَ: أَتَى رَجُلٌ النَّبِيَّ صَلَّى اللهُ عَلَيْهِ وَسَلَّمَ فَقَالَ: هَلَكْتُ، وَقَعْتُ عَلَى أَهْلِي فِي رَمَضَانَ، قَالَ: أَعْتِقْ رَقَبَةً  قَالَ: لَيْسَ لِي، قَالَ: فَصُمْ شَهْرَيْنِ مُتَتَابِعَيْنِ قَالَ: لاَ أَسْتَطِيعُ، قَالَ: فَأَطْعِمْ سِتِّينَ مِسْكِينًا

Baca Juga: Bacaan Niat Puasa Kifarat Beserta Tata Cara Membayar Kafarat Puasa dengan Uang dan Hukum Puasanya Berapa Hari

Baca Juga: Bacaan Doa Buka Puasa Senin Kamis Tulisan Arab, Latin, dan Terjemahan Bahasa Indonesia

Baca Juga: Puasa Syawal 2022 Berapa Hari Lagi? Bacaan Niat Puasa Syawal 6 Hari Tulisan Arab, Latin, dan Artinya

Artinya:

“Abu Hurairah meriwayatkan, ada seorang laki – laki datang kepada Rasulullah SAW lantas berkata, “Celakalah aku! Aku mencampuri istriku (di siang hari) di bulan Ramadhan. Beliau bersabda, “Merdekakanlah seorang hamba sahaya perempuan,” Dijawab oleh laki – laki itu, “Aku tidak mampu,” Beliau kembali bersabda, “Berpuasalah selama dua bulan berturu-turut,” Dijawab lagi oleh laki – laki itu, “ Aku tak mampu.” Beliau kembali bersabda, “Berikanlah makanan kepada enam puluh orang miskin,” HR Bukhari.

Selain itu, hukum dari puasa kifarat juga terdapat dalam Quran Surat (QS) Al Maidah ayat 89 sebagai berikut:

Halaman:

Editor: Mufit Apriliani


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x