Info Terbaru BSU 2022: Kuota Ditambah 14 Juta Pekerja, Cek 5 Tanda Karyawan Pasti Dapat BLT Subsidi Upah

- 2 Mei 2022, 21:26 WIB
Info terbaru BSU 2022 Kemnaker putuskan menambah anggaran Rp14,4 triliun, cek lima tanda karyawan yang lolos BLT Subsidi Upah.
Info terbaru BSU 2022 Kemnaker putuskan menambah anggaran Rp14,4 triliun, cek lima tanda karyawan yang lolos BLT Subsidi Upah. /instagram.com/@kemnaker

Misalkan Kabupaten Karawang Jawa Barat memiliki nilai UMP/UMR Rp4.798.312 (dibulatkan menjadi Rp4.800.000).

Dengan demikian karyawan dengan gaji paling banyak Rp4,8 juta sebulan di Kabupaten Karawang masih termasuk menjadi penerima BSU.

Baca Juga: Cek Status Bantuan BLT Subsidi Gaji Rp1 Juta Karyawan dan Pekerja di Link BSU Kemnaker, bsu.kemnaker.go.id

Kemnaker juga memastikan penyaluran BSU 2022 bekerjasama dengan BPJS Ketenegakerjaan beserta Bank Himbara.

Bagi karyawan yang nantinya merasa memenuhi syarat BSU 2022 bisa mengakses dua link cek penerima milik BPJS Ketenagakerjaan dan Kemnaker.

- Tautan/link cek penerima status lolos BSU 2022 via link BPJS Ketenagakerjaan (klik DI SINI)

Baca Juga: Klik Link Ini, Pekerja Dapat BLT Rp 2,4 Juta Tanpa BSU Kemnaker dan Kartu BPJS Ketenagakerjaan

- Tautan/link cek penerima status lolos BSU 2022 via link Kemnaker (klik DI SINI) dengan membuat akun terlebih dahulu.

Demikian info terbaru BSU 2022 di mana kuota ditambah 14 juta pekerja beserta lima tanda karyawan lolos BLT SUbsidi Upah.***

Halaman:

Editor: Inayah Bastin Al Hakim


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x