Apa Itu Sholat Tasbih? Pengertian, Rukun dan Tata Cara Sholat, Bacaan, Jumlah Rakaat dan Waktu Pelaksanaan

- 25 April 2022, 19:55 WIB
Ilustarsi - Apa itu sholat tasbih, pengertian sholat tasbih lengkap dengan bacaan sholat, jumlah rakaat, dan waktu pelaksanaan sholat.
Ilustarsi - Apa itu sholat tasbih, pengertian sholat tasbih lengkap dengan bacaan sholat, jumlah rakaat, dan waktu pelaksanaan sholat. /Pexels / Alena Darmel.

8. Duduk diantar dua sujud, membaca tasbih setelah membaca doa duduk sebanyak 10 kali

9. Sujud kedua, setelah membaca dia sujud membaca tasbih sebanyak 10 kali

Lalu berdiri untuk melaksanakan rakaat yang kedua dengan cara yang sama seperti rakaat pertama.

Duduk tahiyat, baik tahiyat awal atau tahiyat akhir, setelah atau sebelum membaca doa tahiyat, hendaknya membaca tasbih lagi 100 kali.

Kemudian sholat diakhir dengan salam.

Demikian tata cara sholat tasbih lengkap dengan jumlah rakaat, doa, dan waktu pelaksanaanya di 10 hari terakhir bulan Ramadhan.***

Halaman:

Editor: Bagus Aryo Wicaksono


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah