Link Google Form Games Tes Kondisi Kesehatan Mental yang Viral di TikTok, Simak Cara Mainnya

- 25 April 2022, 09:42 WIB
Berikut ini link games tes kondisi kesehatan mental yang viral di TikTok dari Google Form, simak cara memainkan permainannya.
Berikut ini link games tes kondisi kesehatan mental yang viral di TikTok dari Google Form, simak cara memainkan permainannya. /Form Google/Metro Lampung News/Hanisaul Khoiriyah

BERITA DIY - Link games tes kondisi kesehatan mental yang viral di TikTok dari Google Form, simak cara mainkan permainannya.

Tren baru kembali viral di sosial media TikTok. Games tes kondisi kesehatan mental menjadi trending dan dimainkan banyak orang di Google Form.

Secara sederhana, game ini meminta pemainnya untuk menjawab beberapa pertanyaan sesuai kondisi yang dialami.

Baca Juga: Viral, Cara Isi Link Google Form Quiz Tes Ujian Kesehatan Mental Kuis FYP TikTok dan Gform UNAIR

Nantinya, akan muncul hasil dengan berbagai indikator yakni:

- 50 - 350poin = cenderung stabil

- 400 - 600 poin = stres ringan

- 650 - 900 poin = depresi

- 950 - 1300 poin = depresi, stres, dan cemas

Meski viral, namun games kondisi kesehatan mental di Google Form itu belum diketahui sumbernya. Sumber ini penting sebab permainan tersebut berhubungan dengan sains dan ilmiah sehingga tidak bisa sembarangan.

Baca Juga: Link Kondisi Kesehatan Mental yang Viral di TikTok via Google Form atau gform dan Tes Mental Health Unair

Sementara itu ternyata ada juga permainan tes mental health menggunakan sumber yang ilmiah.

Sumber tersebut adalh Airlangga Research Group for Translational Medicine and Therapeutics (TMT) FAKULTAS KEDOKTERAN UNIVERSITAS AIRLANGGA atau Unair SURABAYA.

Laman tersebut berisi informasi lengkap soal cara melakukan tes kondisi kesehatan mental dan berbagai informasi ilmiah lainnya.

Baca Juga: Viral Tes Kesehatan Mental Google Form, Cek Kesehatan Mental Gratis Melalui Link Ini

Cara permainannya sama, kamu tinggal membuka laman Google Form dan kemudian menjawab pertanyaan yang tersedia.

Berikut ini link Google Form games tes kondisi kesehatan mental:

Link Google Form tes kondisi kesehatan mental yang viral di TikTok: KLIK DI SINI

Link Google Form games tes mental health dari Unair Surabaya: KLIK DI SINI

Permainan tes kondisi kesehatan mental di TikTok dari Google Form tidak dapat menjadi acuan kondisi kesehatan mental yang sebenarnya. Untuk mengetahui kondisi kesehatan mental kita, segera menuju ke ahlinya seperti psikolog atau psikiater.

 

Itulah link Google Form games tes kondisi kesehatan mental yang viral di TikTok, ini cara mainnya.***

Editor: Muhammad Suria


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah