Cara Kerjasama Pertashop, Syarat dan Langkah jadi Mitra PT Pertamina: Bisnis Untung dengan Modal Usaha Kecil

- 4 Maret 2022, 13:10 WIB
Cara Kerjasama Pertashop, syarat dan langkah jadi Mitra PT Pertamina Bisnis dengan Modal Usaha Kecil.
Cara Kerjasama Pertashop, syarat dan langkah jadi Mitra PT Pertamina Bisnis dengan Modal Usaha Kecil. /Tangkap layar instagram.com/@pertamina

10. Lalu isi data Profil Perusahaan

11. Setelah itu pilih "Ya" pada kolom kepemilikan rekomendasi Kepala Desa

12. Unggah file yang dibutuhkan sesuai ketentuan tertera pada website

13. Pilih bentuk fisik Pertashop sesuai dengan tata letak dan lokasi yang Anda inginkan

Baca Juga: Mengapa Setelah Vaksinasi Booster Badan Jadi Pegal-Pegal? Ini Efek Samping dan Cara Lapor Gejala Pasca Vaksin

14. Berikan tanda centang pernyataan pendirian Pertashop, lalu pilih "Submit"

15. Tunggu proses verifikasi awal dokumen dari Pertamina. Pihak Pertamina akan memeberikan informasi kelanjutan melalu email Anda yang telah terdaftar.l

16. Jika Anda lolos verifikasi awal, tim Pertamina akan melakukan verifikasi lapangan dan memutuskan kelayakan

17. Jika Anda dinyatakan layak, Anda harus melengkapi dokumen perizinan dan proses pembangunan

Baca Juga: 8 Manfaat Ajaib Pisang untuk Kesehatan, Buah Nabati Kaya Antioksidan yang Baik untuk Imun Tubuh

Halaman:

Editor: Muhammad Suria


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah