Bocoran Orang yang Prioritas Lolos Kartu Prakerja Gelombang 23, Bukan yang Tercepat Daftar di prakerja.go.id

- 22 Februari 2022, 06:30 WIB
Ciri orang yang diprioritaskan lolos Kartu Prakerja gelombang 23.
Ciri orang yang diprioritaskan lolos Kartu Prakerja gelombang 23. /Muhammad Bagus Khoirunas/ANTARA FOTO

BERITA DIY - Simak bocoran orang yang diprioritaskan lolos Kartu Prakerja gelombang 23. Bukan orang yang tercepat daftar Kartu Prakerja di link prakerja.go.id.

Menteri Koordinator Perekonomian Airlangga Hartarto secara resmi telah membuka pendaftaran Kartu Prakerja gelombang 23, pada 17-20 Februari 2022.

Meski begitu, PMO Kartu Prakerja menegaskan bukan pendaftar yang tercepat yang pasti lolos menjadi peserta dan mendapatkan bantuan.

Baca Juga: Hasil Seleksi Kartu Prakerja Gelombang 23 Diumumkan Kapan? Simak Ciri-ciri KTP yang Lolos

Baca Juga: 4 Tanda Kamu Lolos Seleksi Kartu Prakerja Gelombang 23 dan Dapat Uang Rp3,55 Juta di prakerja.go.id

Baca Juga: Ciri-ciri Lolos Kartu Prakerja Gelombang 23 di www.prakerja.go.id, Bisa Dapat Insentif Rp 3,55 Juta!

Ada syarat dan kriteria agar bisa lolos pada Kartu Prakerja gelombang 23, di antaranya:

1. Warga negara Indonesia atau WNI berusia 18-64 tahun.

2. Tidak sedang menempuh pendidikan formal.

Halaman:

Editor: F Akbar


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x